Bulan sabit

bentuk yang menyerupai bulan pada fase bulan kuartal pertama
Revisi sejak 14 Mei 2022 13.04 oleh InternetArchiveBot (bicara | kontrib) (Rescuing 1 sources and tagging 0 as dead.) #IABot (v2.0.8.7)

Bulan sabit (bahasa Arab:هلال) adalah bentuk bulan yang melengkung seperti sabit.[1] Berbentuk seperti sebuah lingakaran besar yang dikosongkan oleh sebuah lingkaran kecil yang berporos di satu sisi.

Galeri

Referensi

  1. ^ (Indonesia) Pusat Bahasa Departemen Pendidikan Republik Indonesia "Kamus Besar Bahasa Indonesia dalam jaringan". Diarsipkan dari versi asli tanggal 2014-05-27. Diakses tanggal 2012-07-30. 

Pranala luar