Gryffin

Revisi sejak 18 Mei 2022 05.22 oleh Binks Naboo (bicara | kontrib) (Membalikkan revisi 21095431 oleh 180.243.51.40 (bicara) Revert suntingan LTA Artis)

Dan Griffith, dikenal dengan nama panggung Gryffin adalah seorang disjoki, produser rekaman dan musisi asal Amerika Serikat. Ia mulai dikenal ketika me-remix musik milik Tove Lo, Maroon 5 dan Years & Years.[1][2]

Gryffin
Nama lahirDan Griffith
AsalNew York City, Amerika Serikat
Genre
Pekerjaan
  • Disjoki
  • produser rekaman
  • musisi
Instrumen
  • Gitar
  • synthesizer
  • keyboard
Tahun aktif2014–sekarang
Label
Artis terkait
Situs webgryffinofficial.com

Kehidupan awal

Gryffin tumbuh sebagai pianis klasik terlatih dan belajar untuk memainkan gitar sejak kecil.[3][4][5] Ia mengambil jurusan teknik listrik di University of Southern California di mana ia banyak meluangkan waktu untuk memproduksi musik di kamar asramanya.[6] Ia kemudian pindah ke Los Angeles agar lebih dekat dengan label musik dan manajemennya.[7]

Diskografi

Singel

  • "Heading Home" (menampilkan Josef Salvat) (2016)[8][9]
  • "Whole Heart" (bersama Bipolar Sunshine) (2016)[10]
  • "Feel Good" (bersama Illenium menampilkan Daya) (2017)
  • "Love in Ruins" (menampilkan Sinéad Harnett) (2017)
  • "Nobody Compares to You" (menampilkan Katie Pearlman) (2017)
  • "Just for a Moment" (menampilkan Iselin Solheim) (2018)

Referensi

  1. ^ "Gryffin | About". gryffinofficial.com. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2016-09-19. Diakses tanggal 1 September 2016. 
  2. ^ "Next Up: Gryffin Brings His Whole Heart Tour to D.C. for Private Show at W Hotel". Billboard. Diakses tanggal 16 November 2016. 
  3. ^ "Gryffin Announces First-Ever Live Dates, Talks Transition to Multi-Instrumental Act: Exclusive". Billboard. Diakses tanggal 16 November 2016. 
  4. ^ "The Windish Agency: Gryffin". www.windishagency.com. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2016-02-26. Diakses tanggal 1 September2016. 
  5. ^ Yau, Jeffrey (February 8, 2016). "Your EDM Exclusive: Gryffin Talks Opening For Kygo, Musicality, His New Single 'Heading Home' + More". Your EDM. Diakses tanggal 1 September 2016. 
  6. ^ "Gryffin Debuts "Whole Heart" and Paints an Intimate Portrait of his Life". The Huffington Post. 30 Agustus 2016. Diakses tanggal 1 September 2016. 
  7. ^ "Gryffin Talks Live Shows, Move to L.A. & Shares Touching Track 'Whole Heart'". Billboard. Diakses tanggal 16 November 2016. 
  8. ^ "Heading Home (feat. Josef Salvat) - Single by Gryffin on Apple Music". iTunes. Diakses tanggal 2016-09-01. 
  9. ^ "Listen to Gryffin's Debut Single 'Heading Home'". Diakses tanggal 2016-09-01. 
  10. ^ "Whole Heart - Single by Gryffin & Bipolar Sunshine on Apple Music". iTunes. Diakses tanggal 2016-09-01.