Proton (mobil)

perusahaan asal Malaysia
Revisi sejak 8 April 2006 20.09 oleh Kabeta (bicara | kontrib) (kategori)

Proton (singkatan dari Perusahaan Otomobil Nasional) adalah produsen mobil dari Malaysia yang didirikan pada tahun 1983 atas inisiatif dari Perdana Menteri Malaysia saat itu, Mahathir Mohammad.

Awalnya menggunakan teknologi dari perusahaan Jepang, Mitsubishi, Proton kini juga telah mengembangkan teknologi dalam negeri. Pabrik utamanya terletak di Shah Alam.

Modelnya yang paling populer adalah Proton Wira.

Lihat pula

Daftar merek mobil

Pranala luar