Templat:Tahun

Peristiwa

  • Pembersihan unsur PKI dalam pemerintahan dan angkatan bersenjata terus berlangsung
  • Pembersihan unsur PKI di masyarakat mengambil korban nyawa yang tidak diperoleh angka pasti hingga saat ini
  • 12 Januari; Tri Tuntutan Rakyat (TRITURA), dicetuskan dalam aksi demonstrasi di halaman gedung DPR-GR
  • 11 Maret; Surat Perintah 11 Maret (SUPERSEMAR), surat perintah dari presiden Sukarno kepada Men/Pangad Letjen Suharto untuk mengambil tindakan yang dianggap perlu dalam menjamin keamanan, ketenangan dan kestabilan pemerintahan
  • 12 Maret; PKI beserta ormasnya dibubarkan dan paham komunis dinyatakan sebagai paham terlarang di seluruh wilayah kekuasaan negara Republik Indonesia
  • Juli 1966; Sidang Umum MPRS pertama pada era Orde Baru, menghasilkan 24 ketetapan yang termuat dalam Ketetapan MPRS No. XXV/1966
  • 25 Agustus 1966; Tri Ubaya Cakti, doktrin perjuangan TNI-AD dalam masa Orde Baru disusun dalam Seminar TNI-AD ke 2
  • Januari 1966 Pendirian dari Saung Angklung Udjo oleh Udjo Ngalagena dan Ibu Uum Sumiati beralamat di JL. Padasuka 118 Bandung 40192

Kelahiran

Kematian