Isotop seng

nuklida dengan nomor atom 30 tetapi dengan nomor massa berbeda
Revisi sejak 5 Juli 2022 07.29 oleh Wiz Qyurei (bicara | kontrib) (←Membuat halaman berisi '{{More footnotes|date=Juli 2022}} {{Kotak info isotop seng}} '''Seng''' ('''<sub>30</sub>Zn''') yang terbentuk secara alami terdiri dari 5 isotop stabil: <sup>64</sup>Zn, <sup>66</sup>Zn, <sup>67</sup>Zn, <sup>68</sup>Zn, dan <sup>70</sup>Zn dengan <sup>64</sup>Zn sebagai yang paling melimpah (48,6% kelimpahan alami). Dua puluh lima radioisotop telah dikarakterisasi dengan yang paling melimpah...')
(beda) ← Revisi sebelumnya | Revisi terkini (beda) | Revisi selanjutnya → (beda)

Seng (30Zn) yang terbentuk secara alami terdiri dari 5 isotop stabil: 64Zn, 66Zn, 67Zn, 68Zn, dan 70Zn dengan 64Zn sebagai yang paling melimpah (48,6% kelimpahan alami). Dua puluh lima radioisotop telah dikarakterisasi dengan yang paling melimpah dan stabil adalah 65Zn dengan waktu paruh 244,26 hari, dan 72Zn dengan waktu paruh 46,5 jam. Semua isotop radioaktif yang tersisa memiliki waktu paruh kurang dari 14 jam dan sebagian besar memiliki waktu paruh kurang dari 1 detik. Unsur ini juga memiliki 10 keadaan meta.

Isotop utama seng
Iso­top Peluruhan
kelim­pahan waktu paruh (t1/2) mode pro­duk
64Zn 49,2% stabil
65Zn sintetis 244 hri ε 65Cu
γ
66Zn 27,7% stabil
67Zn 4,0% stabil
68Zn 18,5% stabil
69Zn sintetis 56 mnt β 69Ga
69mZn sintetis 13,8 jam β 69Ga
70Zn 0,6% stabil
71Zn sintetis 2,4 mnt β 71Ga
71mZn sintetis 4 jam β 71Ga
72Zn sintetis 46,5 jam β 72Ga
Berat atom standar Ar°(Zn)
  • 65,38±0,02
  • 65,38±0,02 (diringkas)[1]

Seng telah diusulkan sebagai bahan "penggaraman" untuk senjata nuklir. Lapisan 64Zn yang diperkaya secara isotop, diiradiasi oleh fluks neutron energi tinggi yang intens dari senjata termonuklir yang meledak, akan berubah menjadi isotop radioaktif 65Zn dengan waktu paruh 244 hari dan menghasilkan sekitar 1,115 MeV[2] radiasi gama, secara signifikan meningkatkan radioaktivitas luruhan selama beberapa tahun. Senjata semacam itu tidak diketahui pernah dibuat, diuji, atau digunakan.[3]

Daftar isotop

Nuklida
[n 1]
Z N Massa isotop (Da)
[n 2][n 3]
Waktu paruh
[n 4]
Mode
peluruhan

[n 5]
Isotop
anak

[n 6]
Spin dan
paritas
[n 7][n 4]
Kelimpahan alami (fraksi mol)
Energi eksitasi Proporsi normal Rentang variasi
54Zn 30 24 53,99295(43)# 1,59 mdtk 2p 52Ni 0+
55Zn 30 25 54,98398(27)# 20# mdtk [>1,6 μdtk] 2p 53Ni 5/2−#
β+ 55Cu
56Zn 30 26 55,97238(28)# 36(10) mdtk β+ 56Cu 0+
57Zn 30 27 56,96479(11)# 38(4) mdtk β+, p (65%) 56Ni 7/2−#
β+ (35%) 57Cu
58Zn 30 28 57,95459(5) 84(9) mdtk β+, p (60%) 57Ni 0+
β+ (40%) 58Cu
59Zn 30 29 58,94926(4) 182,0(18) mdtk β+ (99%) 59Cu 3/2−
β+, p (1%) 58Ni
60Zn[n 8] 30 30 59,941827(11) 2,38(5) mnt β+ 60Cu 0+
61Zn 30 31 60,939511(17) 89,1(2) dtk β+ 61Cu 3/2−
61m1Zn 88,4(1) keV <430 mdtk 1/2−
61m2Zn 418,10(15) keV 140(70) mdtk 3/2−
61m3Zn 756,02(18) keV <130 mdtk 5/2−
62Zn 30 32 61,934330(11) 9,186(13) jam β+ 62Cu 0+
63Zn 30 33 62,9332116(17) 38,47(5) mnt β+ 63Cu 3/2−
64Zn 30 34 63,9291422(7) Stabil Secara Pengamatan[n 9] 0+ 0,4917(75)
65Zn 30 35 64,9292410(7) 243,66(9) hri β+ 65Cu 5/2−
65mZn 53,928(10) keV 1,6(6) μdtk (1/2)−
66Zn 30 36 65.9260334(10) Stabil 0+ 0,2773(98)
67Zn 30 37 66,9271273(10) Stabil 5/2− 0,0404(16)
68Zn 30 38 67,9248442(10) Stabil 0+ 0,1845(63)
69Zn 30 39 68,9265503(10) 56,4(9) min β 69Ga 1/2−
69mZn 438,636(18) keV 13.76(2) h IT (96,7%) 69Zn 9/2+
β (3.3%) 69Ga
70Zn 30 40 69,9253193(21) Stabil Secara Pengamatan[n 10] 0+ 0,0061(10)
71Zn 30 41 70,927722(11) 2,45(10) mnt β 71Ga 1/2−
71mZn 157,7(13) keV 3,96(5) jam β (99,95%) 71Ga 9/2+
IT (0,05%) 71Zn
72Zn 30 42 71,926858(7) 46,5(1) jam β 72Ga 0+
73Zn 30 43 72,92978(4) 23,5(10) dtk β 73Ga (1/2)−
73m1Zn 195,5(2) keV 13,0(2) mdtk (5/2+)
73m2Zn 237,6(20) keV 5,8(8) dtk β 73Ga (7/2+)
IT 73Zn
74Zn 30 44 73,92946(5) 95,6(12) dtk β 74Ga 0+
75Zn 30 45 74,93294(8) 10,2(2) dtk β 75Ga (7/2+)#
76Zn 30 46 75,93329(9) 5,7(3) dtk β 76Ga 0+
77Zn 30 47 76,93696(13) 2,08(5) dtk β 77Ga (7/2+)#
77mZn 772,39(12) keV 1,05(10) dtk IT (50%) 77Zn 1/2−#
β (50%) 77Ga
78Zn 30 48 77,93844(10) 1,47(15) dtk β 78Ga 0+
78mZn 2673(1) keV 319(9) ndtk (8+)
79Zn 30 49 78,94265(28)# 0,995(19) dtk β (98,7%) 79Ga (9/2+)
β, n (1,3%) 78Ga
80Zn 30 50 79,94434(18) 545(16) mdtk β (99%) 80Ga 0+
β, n (1%) 79Ga
81Zn 30 51 80,95048(32)# 290(50) mdtk β (92,5%) 81Ga 5/2+#
β, n (7,5%) 80Ga
82Zn 30 52 81,95442(54)# 100# mdtk [>300 ndtk] β 82Ga 0+
83Zn 30 53 82,96103(54)# 80# mdtk [>300 ndtk] 5/2+#
Header & footer tabel ini:  view 
  1. ^ mZn – Isomer nuklir tereksitasi.
  2. ^ ( ) – Ketidakpastian (1σ) diberikan dalam bentuk ringkas dalam tanda kurung setelah digit terakhir yang sesuai.
  3. ^ # – Massa atom bertanda #: nilai dan ketidakpastian yang diperoleh bukan dari data eksperimen murni, tetapi setidaknya sebagian dari tren dari Permukaan Massa (trends from the Mass Surface, TMS).
  4. ^ a b # – Nilai yang ditandai # tidak murni berasal dari data eksperimen, tetapi setidaknya sebagian dari tren nuklida tetangga (trends of neighboring nuclides, TNN).
  5. ^ Mode peluruhan:
    IT: Transisi isomerik
    n: Emisi neutron
    p: Emisi proton
  6. ^ Simbol tebal sebagai anak – Produk anak stabil.
  7. ^ ( ) nilai spin – Menunjukkan spin dengan argumen penempatan yang lemah.
  8. ^ Produk akhir dari proses pembakaran silikon; produksinya bersifat endotermik dan mempercepat keruntuhan bintang
  9. ^ Diyakini meluruh melalui β+β+ menjadi 64Ni dengan waktu paruh lebih dari 2,3×1018 a
  10. ^ Diyakini meluruh melalui ββ menjadi 70Ge dengan waktu paruh lebih dari 1,3×1016 a

Referensi

  1. ^ Meija, J.; et al. (2016). "Atomic weights of the elements 2013 (IUPAC Technical Report)". Pure Appl. Chem. 88 (3): 265–91. doi:10.1515/pac-2015-0305. 
  2. ^ Roost, E.; Funck, E.; Spernol, A.; Vaninbroukx, R. (1972). "The decay of 65Zn". Zeitschrift für Physik. 250 (5): 395–412. Bibcode:1972ZPhy..250..395D. doi:10.1007/BF01379752. 
  3. ^ D. T. Win, M. Al Masum (2003). "Weapons of Mass Destruction" (PDF). Assumption University Journal of Technology. 6 (4): 199–219. 

Pranala luar