Gon (manga)

seri manga

Gon adalah karakter komik Jepang berupa seekor dinosaurus kecil berwarna oranye. Memiliki sifat yang lucu, oportunis sehingga semua keinginannya harus dituruti oleh teman-temannya dan mempunyai tubuh yang sangat kuat.[1]

Gon
Cover of early English translation, featuring Gon
ゴン
Manga
PengarangMasashi Tanaka
PenerbitKodansha
Penerbit bahasa InggrisAmerika Serikat Kodansha Comics USA
MajalahWeekly Morning
DemografiSeinen
Terbit19922002
Volume7
Permainan
Gon
PengembangTose
PenerbitBandai
GenrePlatformer
PlatformSuper Famicon
Rilis
Seri anime
SutradaraKim Gil-Tae
SkenarioIsao Murayama
StudioFrame Ritz Production
PelisensiKodansha
Daewon Media
Saluran
asli
ANTV
TV Tokyo
Spacetoon
SCTV
Tayang April 2, 2012 March 25, 2013
Episode50
Permainan
Gon: Baku Baku Baku Baku Adventure
PengembangNamco Bandai Games
PenerbitBandai
GenrePlatformer
PlatformNintendo 3DS
Rilis
 Portal anime dan manga

Referensi

  1. ^ "Gon ANTV". Diarsipkan dari versi asli tanggal 2014-02-27. Diakses tanggal 2014-02-24.