Mochamad Badrus

Revisi sejak 24 Agustus 2022 16.39 oleh RushingBot (bicara | kontrib) (→‎top: hapus templat bendera per MOS:BENDERA, removed: {{negara|Indonesia}})

Brigjen. Pol. Drs. Mochamad Badrus (lahir 28 Mei 1965) seorang perwira tinggi Polri yang sejak 8 November 2019 mengemban amanat sebagai Widyaiswara Madya Sespim Lemdiklat Polri.

Mochamad Badrus
Widyaiswara Madya Sespim Lemdiklat Polri
Informasi pribadi
Lahir28 Mei 1965 (umur 59)
Blora, Jawa Tengah
Alma materAkademi Kepolisian (1988)
Karier militer
Pihak Indonesia
Dinas/cabang Sekolah Staf dan Pimpinan Lemdiklat Polri
Masa dinas1988—sekarang
Pangkat Brigadir Jenderal Polisi
SatuanBrigade Mobil
Sunting kotak info
Sunting kotak info • L • B
Bantuan penggunaan templat ini

Badrus, lulusan Akpol 1988 ini berpengalaman dalam bidang Brimob. Jabatan terakhir jenderal bintang satu ini adalah Wadanpaspelopor Korbrimob Polri.

Riwayat Jabatan

  • Dansat Brimob Polda Sumbar (2002)
  • Dansat Brimob Polda Bangka Belitung (2004)
  • Kasat Brimob Polda Sultra (2006)
  • Kapolres Baubau Sultra (2007)
  • Kasat Brimob Polda Sulsel
  • Kasatbrimob Polda Jateng[1][2] (2011)
  • Wadanpaspelopor Korbrimob Polri (2017)
  • Widyaiswara Madya Sespim Lemdiklat Polri (2019)

Referensi