Komando Distrik Militer 0209

Komando Distrik Militer 0209/Labuhan Batu atau Kodim 0209/Labuhan Batu yang biasa disebut dengan Kodim 0209/LB adalah salah satu satuan teritorial yang berada di bawah kendali Korem 022/PT, Kodam I/Bukit Barisan. Satuan ini mencakup wilayah Kabupaten Labuhanbatu Utara, Kabupaten Labuhanbatu, dan Kabupaten Labuhanbatu Selatan.

Komando Distrik Militer 0209/Labuhan Batu
Negara Indonesia
AliansiKorem 022/PT
CabangTNI Angkatan Darat
Tipe unitKomando Distrik Militer
Bagian dariKodam I/Bukit Barisan
MarkasRantau Prapat
JulukanKodim 0209/LB
Baret H I J A U 
Tokoh
KomandanLetkol Inf. M. Faizal Rangkuti

Satuan

  1. Koramil 01/Aek Kanopan
  2. Koramil 02/Tanjung Leidong
  3. Koramil 03/Sei Berombang
  4. Koramil 04/Labuhan Bilik
  5. Koramil 05/Bandar Durian
  6. Koramil 06/Merbau
  7. Koramil 07/Aek Kota Batu
  8. Koramil 08/Rantau Prapat
  9. Koramil 09/Negeri Lama
  10. Koramil 10/Tanjung Medan
  11. Koramil 11/Kotapinang
  12. Koramil 12/Langga Payung
  13. Koramil 13/Aek Nabara

Komandan

  • Letkol Czi. Wayan Nurianda
  • Letkol Inf. Abdi Iman Sakti Zebua
  • Letkol Inf. Sapta Marwindu Ibraly
  • Letkol Inf. Berkim Sitompul, S.H. (25 September 2015 — 10 Desember 2016)
  • Letkol Czi. Denden Sumarlin, S.E. (10 Desember 2016 — 19 September 2018)
  • Letkol Inf. Santoso (19 September 2018 — 3 Agustus 2020)
  • Letkol Inf. Asrul Kurniawan Harahap, S.E., S.Tr(Han) (3 Agustus 2020 — 2 Agustus 2022)
  • Letkol Inf. Muhammad Faizal Rangkuti, S.I.P., M.I.P. (2 Agustus 2022 — sekarang)[1]

Referensi

  1. ^ Nasution, Thamrin, ed. (3 Agustus 2022). "Letkol Inf. M. Faisal Rangkuti, S.I.P., M.I.P. Menjabat Dandim 0209/LB". pab-indonesia.co.id. Diakses tanggal 25 Agustus 2022.