Kategori:Lahewa, Nias Utara
Kecamatan Lahewa saat ini dipimpin oleh Meidin Arno Baeha, S.Sos,MAP sebagai Camat. Beliau adalah merupakan alumni Pertama SMA Negeri 1 Lahewa yang menjadi camat di tanah kelahirannya sendiri.Kecamatan Lahewa lokasinya sangat satrategis dan menjadi perebutan ibukota Kabupaten Nias Utara. Sejumlah masyarakat menginginkan agar kecamatan Lahewa menjadi ibukota Kabupaten Nias Utara karena tempat dan fasilitas sarana dan prasarana yang telah ada. Di Kecamatan Lahewa saat ini adalah pelabuhan yang bisa disandari oleh kapal yang berbobota ratusan ton dan bisa disinggahi oleh kapal very. Terdapat juga beberapa perusahaan kilang pengolahan minyak kepala dan lain sebagainya. Oleh karena itu,tidak salah apabilan pemerintah menetapkan agar Kecamatan Lahewa menjadi ibukota Kabupaten Nias Utara.
Halaman-halaman dalam kategori "Lahewa, Nias Utara"
Kategori ini memiliki 23 halaman, dari 23.