Abu Bakar Ba'asyir

Tokoh Islam di Indonesia
Revisi sejak 15 Maret 2005 09.54 oleh Hayabusa future (bicara | kontrib) (Dikembalikan ke 61.94.40.63)

Abu Bakar Ba'asyir (atau Abubakar Bashir) alias Abdus Somad (lahir Agustus 1938) adalah seorang ustadz Muslim keturunan Arab asal Indonesia. Ia juga dituding sebagai kepala spiritual Jemaah Islamiyah (JI), sebuah grup separatis militan Islam. Berbagai badan intelijen menuduh Ba'asyir mempunyai hubungan dengan al-Qaeda. Ba'asyir membantah dia menjalin hubungan dengan JI atau terorisme.

Ba'asyir juga pemimpin Majelis Mujahidin Indonesia (MMI).

Pada 3 Maret 2005, Ba'asyir dinyatakan bersalah atas konspirasi serangan bom 2002, tetapi tidak bersalah atas tuduhan terkait dengan bom 2003. Dia divonis 2,6 tahun penjara.