Sōshoku Danshi

Revisi sejak 22 Oktober 2022 13.56 oleh Mutiara.reffendi (bicara | kontrib) (perbaikan tanda baca dan saltik)

Sōshoku Danshi (草食男子, Sōshoku Danshi), atau Sōshokukei Danshi (草食系男子, Sōshokukei Danshi) muncul di media sekitar pada tahun 2008. Sōshoku (草食, Sōshoku) artinya Herbivora dan Danshi (男子, Danshi) artinya laki-laki. Kata sinonim ini adalah Sōshokukei Joshi (草食系女子, Sōshokukei Joshi), dan kata lawan ini adalah Nikushokukei Danshi (肉食系男子, Nikushokukei Danshi) atau Nikushokukei Joshi (肉食系女子, Nikushokukei Joshi). Nikushoku (肉食, Nikushoku) artinya Karnivora, dan Joshi (女子, Joshi) artinya perempuan.

Asal usul

Pada bulan Juli 2006, Maki Fukuzawa memakai kata Sōshoku Danshi pertama di “U-35 danshi marketing zukan (buku bergambar untuk pemasaran U-35 laki-laki)”, dalam serial majalah “Nikkei business online”. Setelah itu pada 5 April 2008, artikel khusus untuk Sōshoku Danshi muncul di majalah “nonno” ramai dibicarakan oleh masyarakat.

Pada bulan Juli 2008, buku “Sōshokukei Danshi no Renaigaku (ilmu cinta untuk Sōshokukei Danshi)” karya Masahiro Morioka diterbitkan. Setelah itu, pada bulan November 2008, buku “Sōshokukei Danshi 'Ojōman' ga Nihon wo Kaeru (Sōshokukei Danshi 'Ojōman' mengubah Jepang)” karya Megumi Ushikubo diterbitkan, dan Sōshokukei Danshi menarik perhatian. Memasuki pada tahun 2009, semua media mulai memakai kata Sōshokukei Danshi, karena tidak hanya TV tapi juga koran utama di Jepang (seperti Yomiuri Shimbun, Mainichi Shimbun, Asahi Shimbun, Sankei Shimbun dan lain-lain) menulis artikel khusus tentang Sōshokukei Danshi. Di luar negri, 、、 juga menulis tentang Sōshokukei Danshi.

Definisi

"Sōshoku Danshi" (laki-laki yang tidak suka berhubungan dengan perempuan) adalah laki-laki yang tidak jantan tetapi dengan baik hati dan kurang pandai mengalami percintaan. Mereka juga ingin menghindar dilukai atau melukai perempuan dalam percintaan. Di Jepang,pertama adanya Sōshoku Danshi dinilai baik sebagai bentuk hubungan yang baru dalam laki-laki dan perempuan.Sekarang ada penilaian baik yang tidak sombong kepada perempuan, sedangkan ada penilaian negatif yang berarti laki-laki yang kurang jantan. Artinya masih tersebar.

Referensi

  • 『平成男子図鑑』(深澤真紀、日経BP社、2007年6月21日、ISBN 978-4-8222-4595-5) → 『草食男子時代』(光文社、2009年7月9日再刊、ISBN 978-4-334-78534-5
  • 『草食系男子の恋愛学』(森岡正博、メディアファクトリー、2008年7月16日、ISBN 978-4-8401-2376-1、NDC分類:159)
  • 『草食系男子「お嬢マン」が日本を変える』(牛窪恵、講談社、2008年11月20日、ISBN 978-4-06-272535-4
  • 『肉食系女子の恋愛学 彼女たちはいかに草食系男子を食いまくるのか』(桜木ピロコ、徳間書店、2009年3月20日、ISBN 978-4-19-862713-3
  • 『草食系男子に恋すれば』(アルテイシア、メディアファクトリー、2009年5月22日、ISBN 978-4-8401-2795-0
  • 『草食系男子の取扱説明書』(牛窪恵、ビジネス社、2009年6月23日、ISBN 978-4-8284-1510-9
  • 『最後の恋は草食系男子が持ってくる』(森岡正博、マガジンハウス、2009年7月23日、ISBN 978-4-8387-1999-0

Templat:SORTIERUNG:Soshoku Danshi Kategorie:Sexualität in Japan Kategorie:Soziale Beziehung