Frekuensi alami

Revisi sejak 26 Oktober 2022 11.16 oleh Nanato-SS+ (bicara | kontrib) (Nanato-SS+ memindahkan halaman Frekuensi natural ke Frekuensi alami dengan menimpa pengalihan lama)

Frekuensi natural, frekuensi alami atau frekuensi eigen adalah frekuensi osilasi yang cenderung dimiliki suatu sistem saat sistem tersebut dibiarkan bergetar tanpa damping (peredam) maupun eksitasi.[1][2] Angka ini biasanya khas dari sistem tersebut. Pada sebuah pegas yang memiliki beban dengan massa m dan kekakuan k, angka ini dapat dihitung dengan rumus:

(dalam radian) atau (dalam Hertz)[3]

Referensi

  1. ^ Getaran Tanpa Eksitasi, Jurusan Teknik Perkapalan - ITS
  2. ^ College Physics. 2012. hlm. 569. Diakses tanggal 10 January 2014. 
  3. ^ "Equation of Motion: Natural Frequency". Diarsipkan dari versi asli tanggal 2018-12-26. Diakses tanggal 2018-12-30.