Bantarkulon, Lebakbarang, Pekalongan
desa di Kabupaten Pekalongan, Jawa Tengah
Bantar Kulon adalah desa di kecamatan Lebakbarang, Pekalongan, Jawa Tengah, Indonesia.
Bantar Kulon | |||||
---|---|---|---|---|---|
Negara | Indonesia | ||||
Provinsi | Jawa Tengah | ||||
Kabupaten | Pekalongan | ||||
Kecamatan | Lebakbarang | ||||
Kode Kemendagri | 33.26.03.2010 | ||||
Luas | - | ||||
Jumlah penduduk | - | ||||
Kepadatan | - | ||||
|
Lebih tepatnya, bantar Kulon merupakan desa pertama yang bisa ditemui di kecamatan Lebakbarang. dengan kondisi geografis sudah merupakan dataran tinggi dan pegunungan, akan tetapi belum terlalu ekstrim dibandingkan dengan desa-desa lain di ketinggian yang lebih tinggi di lebak barang. ada 3 dusun di desa ini, Bantar; Traje dan Sikromong, yang masing-masing berjarak cukup jauh, dan masih sulit untuk dilalui kendaraan bermotor. Keadaan penduduk sangat ramah, khas masyarakat pedesaan; paguyuban.
ditulis oleh: Galank Herendy Saistira, S.Pd Mahasiswa KKN Unnes 2007 di Desa Bantarkulon Kecamatan Lebakbarang Kabupaten Pekalongan.