Lupin the 3rd (film)

Revisi sejak 25 November 2022 14.51 oleh Arya-Bot (bicara | kontrib) (Pranala luar: clean up)

Lupin the 3rd (ルパン三世, Rupan Sansei) adalah sebuah film heist Jepang tahun 2014 garapan Ryuhei Kitamura berdasarkan pada manga bernama sama karya Monkey Punch. Film tersebut menampilkan Shun Oguri, Jerry Yan, Tetsuji Tamayama, Gō Ayano, Meisa Kuroki dan Tadanobu Asano.

Lupin the 3rd
SutradaraRyuhei Kitamura
ProduserMataichirō Yamamoto
Ditulis olehMataichirō Yamamoto
(sebagai Rikiya Mizushima)
CeritaMataichirō Yamamoto
Ryuhei Kitamura
Joey O'Bryan
Berdasarkan
Lupin III
oleh Monkey Punch
PemeranShun Oguri
Jerry Yan
Tetsuji Tamayama
Gō Ayano
Meisa Kuroki
Tadanobu Asano
Kim Joon
Thanayong Wongtrakul
Nirut Sirijanya
Nick Tate
Penata musikAldo Shllaku
Tomoyasu Hotei
SinematograferPedro J. Márquez
PenyuntingShūichi Kakesu
Perusahaan
produksi
DistributorToho
Tanggal rilis
  • 30 Agustus 2014 (2014-08-30)
Durasi133 menit
NegaraJepang
BahasaInggris
Jepang
Anggaran$10 juta
Pendapatan
kotor
$22.3 juta[1]

Referensi

Daftar pustaka

Pranala luar

Templat:Lupin III