Laut Bismarck

laut
Revisi sejak 12 Mei 2009 11.19 oleh Borgxbot (bicara | kontrib) (Robot: Cosmetic changes)

Laut Bismarck adalah laut yang terletak di samudera pasifik barat daya dan di sebelah utara Papua Nugini dan di sebelah selatan kepulauan Bismarck dan kepulauan Admiralty. Seperti kepulauan Bismarck, laut ini dinamai dari kanselir Jerman Otto von Bismarck untuk menghormatinya. Kepulauan Bismarch terbentang memisahkan laut Bismarck dengan samudera Pasifik. Laut ini terhubung dengan laut Solomon oleh selat Vitiaz.[1]

Laut Bismarck

Catatan kaki

  1. ^ "Bismarck Sea". Encyclopedia Britannica. Diakses tanggal 2007-07-15. 

Pranala luar

3°47′S 147°58′E / 3.783°S 147.967°E / -3.783; 147.967