Antonio Rosati
Antonio Rosati (lahir 26 Juni 1983) adalah seorang pemain sepak bola berkewarganegaraan Italia yang bermain untuk klub Fiorentina biasa bermain pada posisi penjaga gawang.
Informasi pribadi | |||
---|---|---|---|
Nama lengkap | Antonio Rosati | ||
Tanggal lahir | 26 Juni 1983 | ||
Tempat lahir | Tivoli, Italia | ||
Tinggi | 195 m (639 ft 9 in) | ||
Posisi bermain | Penjaga gawang | ||
Informasi klub | |||
Klub saat ini | Fiorentina | ||
Nomor | 31 | ||
Karier junior | |||
Lodigiani | |||
2002–2004 | Lecce | ||
Karier senior* | |||
Tahun | Tim | Tampil | (Gol) |
2004–2011 | Lecce | 115 | (0) |
2005–2006 | → Sambenedettese (pinjaman) | 8 | (0) |
2011–2015 | Napoli | 5 | (0) |
2013–2014 | → Sassuolo (pinjaman) | 2 | (0) |
2014 | → Fiorentina (pinjaman) | 3 | (0) |
2015– | Fiorentina | 0 | (0) |
* Penampilan dan gol di klub senior hanya dihitung dari liga domestik dan akurat per 15 Januari 2015 |
Rosati memulai karier juniornya di klub Lodigiani dan Lecce kemudian memulai karier seniornya di klub tersebut. Sempat dipinjamkan ke Sambenedettese sebelum bergabung dengan Napoli pada tahun 2011.[1]
Referensi
- ^ SSC Napoli Report and Accounts on 30 June 2011 (Italia)
Pranala luar