Jessica Berliana

penyanyi Indonesia
Revisi sejak 30 November 2022 12.55 oleh Arya-Bot (bicara | kontrib) (Pranala luar: clean up)

Jessica Berliana Ekawardani (lahir 4 Juli 1999), atau yang akrab disapa Jessica atau JB adalah salah seorang mantan anggota JKT48 generasi keempat yang awalnya sebagai calon anggota sejak 16 Mei 2015, sampai dia mengundurkan diri dari JKT48 pada 31 Oktober 2015.

Jessica Berliana Ekawardani
GenrePop
Pekerjaanpenyanyi, penari
InstrumenVokal
Tahun aktif2015
LabelJKT48 Project (2015)

Pranala luar