Ireng Maulana

Musisi jazz Indonesia
Revisi sejak 19 Mei 2009 02.29 oleh Borgxbot (bicara | kontrib) (Bot: Penggantian teks otomatis (-AS +Amerika Serikat))

Ireng Maulana (lahir dengan nama Eugene Lodewijk Willem Maulana di Jakarta, 15 Juni 1944) adalah seorang pemusik jazz Indonesia. Ia juga pernah bermain bersama beberapa musisi junior seperti Bara, Andien, Iskandarsyah Siregar dan Syaharani.

Ireng Maulana sewaktu ber-'jam' ria di Java Jazz

Pendidikan

Karir

  • Bergabung dengan band Gelora Samudra (1960)
  • Eka Sapta
  • Ikut main musik di New York World Fair (1964)
  • Bergabung dengan grup jazz Indonesia Lima (1968)
  • Pimpinan Ireng Maulana And His All Stars (1984)

Pranala luar