Ram (dulunya disebut Dodge Ram) adalah truk pikap full-size yang diproduksi oleh Chrysler Group LLC. Sejak akhir tahun 2010, mobil ini dijual dengan merek Ram Trucks. Sebelumnya, Ram merupakan jajaran truk ringan Dodge. Nama Ram sendiri mulai dipakai pada tahun 1981, setelah sebelumnya truk Dodge D Series dan van B-series dihentikan produksinya. Sejak pergantian model terbarunya tahun 2009, generasi terakhirnya saat ini merupakan generasi keempat.

Ram (1500, 2500, varies by model)
Informasi
ProdusenDodge 1981-2010
Ram Trucks 2010-Sekarang
Masa produksi1981–2010
PerakitanSaltillo, Coahuila, Meksiko
Warren, Michigan, Amerika Serikat
St. Louis, Missouri, Amerika Serikat
Bodi & rangka
KelasTruk pikap full-size
Tata letakMesin depan, penggerak roda depan / penggerak 4 roda
Kronologi
PendahuluDodge D Series
PenerusRam Trucks

Truk Ram memenangkan penghargaan Truck of the Year tiga kali dari majalah Motor Trend: tahun 1994, 2003, dan terakhir 2010. Saat ini Ram diproduksi di Perakitan Truk Saltillo di Saltillo, Coahuila, Meksiko dan Perakitan Truk Warren di Warren, Michigan, Amerika Serikat.

Generasi pertama (1981; D/W)

Generasi pertama
 
1989 Dodge Ram D100
Informasi
Masa produksiOktober 1980[1]–Juli 1993
Bodi & rangka
Bentuk kerangka2-pintu pikap truk
2-pintu pikap truk kabin panjang
4-pintu pikap truk kabin kru
PlatformChrysler AD platform
Mobil terkaitDodge Ramcharger
Penyalur daya
Mesin225 cu in (3,69 L) slant-6 I6
239 cu in (3,92 L) LA V6
318 cu in (5,21 L) LA V8
360 cu in (5,9 L) LA V8
59 L (3.600 cu in) Cummins diesel I6
Transmisi3- atau 4-percepatan Torqueflite otomatis
4- or 5-percepatan manual
Dimensi
Jarak sumbu rodaRegular cab/6.5' bed:
115 in (2.921 mm)
Regular cab/8' bed:
131 in (3.327 mm)
Club Cab/6.5' bed:
133 in (3.378 mm)
Club Cab/8' bed:
149 in (3.785 mm)
Crew cab/8' bed:
165 in (4.191 mm)[2]
Panjang1.908 in (48.463 mm)
2.108 in (53.543 mm)
Lebar795 in (20.193 mm)
Tinggi76 in (1.930 mm)
73 in (1.854 mm)

Referensi

  1. ^ j. "Kelly" Flory, Jr (December 9, 2019). American Light Trucks and Utility Vehicles, 1967-1989: Every Model, Year by Year. ISBN 9780786475407. 
  2. ^ Kesalahan pengutipan: Tag <ref> tidak sah; tidak ditemukan teks untuk ref bernama ED-DRG

Pranala luar

Templat:Dodge