Ivan Dykhovichny
Artikel ini sebatang kara, artinya tidak ada artikel lain yang memiliki pranala balik ke halaman ini. Bantulah menambah pranala ke artikel ini dari artikel yang berhubungan atau coba peralatan pencari pranala. Tag ini diberikan pada November 2022. |
Ivan Vladimirovich Dykhovichny (Rusia: Иван Владимирович Дыховичный, 16 Oktober 1947 – 27 September 2009)[1][2] adalah seorang sutradara dan penulis naskah asal Rusia. Ia menyutradarai sepuluh film antara 1984 dan 2009. Film buatannya Music for December ditayangkan dalam sesi Un Certain Regard di Festival Film Cannes 1995.[3]
Ivan Dykhovichny | |
---|---|
Lahir | Moskwa, Uni Soviet | 16 Oktober 1947
Meninggal | 27 September 2009 Moskwa, Rusia | (umur 61)
Pekerjaan | Sutradara Penulis naskah |
Tahun aktif | 1970—2009 |
|
Filmografi
sunting- Moscow, My Love (1974) — pemeran
- Sunday Walks (1984) — pemeran
- Ispytatel (1985) — sutradara
- The Black Monk (1988) — sutradara, penulis naskah
- Prorva (1992) — sutradara, penulis naskah
- Women's Role (1994) — sutradara, penulis naskah
- Music for December (1995) — sutradara, penulis naskah
- Krestonosets 2 (1997) — sutradara, pemeran
- The Kopeck (2002) — sutradara, penulis naskah
- Inhalation-Exhalation (2006) — sutradara
- Europe-Asia (2009) — sutradara
Referensi
sunting- ^ "Скончался режиссер Иван Дыховичный". lenta.ru. Diakses tanggal 29 September 2009.
- ^ "Moscow bids farewell to Ivan Dykhovichny". Diarsipkan dari versi asli tanggal 2014-07-14. Diakses tanggal 2021-09-11.
- ^ "Festival de Cannes: Music for December". festival-cannes.com. Diakses tanggal 6 September 2009.
Pranala luar
sunting- Ivan Dykhovichnyy di IMDb (dalam bahasa Inggris)