Hutan Kota Pakansari

Revisi sejak 5 Februari 2023 01.57 oleh Blackman Jr. (bicara | kontrib) (←Membuat halaman berisi ''''Hutan Kota Pakansari''' adalah sebuah hutan kota yang terletak di Kelurahan Pakansari, Kecamatan Cibinong, Kabupaten Bogor. Hutan Kota Pakansari merupakan program kolaborasi Korindo di bidang pelestarian lingkungan yang bekerja sama dengan Pemerintah Kabupaten Bogor.<ref name="Korindo News">{{cite web|url=https://korindonews.com/gallery/the-presence-of-pakansari-city-forest-for-...')
(beda) ← Revisi sebelumnya | Revisi terkini (beda) | Revisi selanjutnya → (beda)

Hutan Kota Pakansari adalah sebuah hutan kota yang terletak di Kelurahan Pakansari, Kecamatan Cibinong, Kabupaten Bogor. Hutan Kota Pakansari merupakan program kolaborasi Korindo di bidang pelestarian lingkungan yang bekerja sama dengan Pemerintah Kabupaten Bogor.[1]

Fungsi

Hutan Kota Pakansari mampu memberikan banyak manfaat untuk masyarakat disekitarnya. Para peternak dapat memanfaatkan ilalang di bagian belakang hutan kota sebagai pakan ternak. Di sisi lain, udara di sekitar kawasan hutan kota menjadi lebih sejuk berkat ribuan pohon Eucalyptus deglupta yang telah ditanam sejak tahun 2019.[1]

Referensi

  1. ^ a b "Keberadaan Hutan Kota Pakansari untuk Masyarakat dan Lingkungan". korindonews.com. Korindo. Diakses tanggal 5 Februari 2023.