Daftar Wakil Bupati Kupang

Revisi sejak 15 Februari 2023 16.15 oleh Jordan Diwi (bicara | kontrib)

Berikut ini adalah daftar Wakil Bupati Kupang dari masa ke masa.

Wakil Bupati Kupang
Petahana
Jerry Manafe, S.H., M.Th.

sejak 7 April 2019
Masa jabatan5 tahun
Dibentuk2001
Pejabat pertamaDominggus A. F. Djubida, B.E.
Situs webkupangkab.go.id
No Wakil Bupati Mulai Jabatan Akhir Jabatan Ket. Bupati
1 Dominggus Albertus Frits Djubida, B.E. 2001 25 Maret 2004
Drs.
Ibrahim Agustinus Medah
2
Drs.
Ruben Funay
25 Maret 2004
25 Maret 2009
 
3
Viktor Jermias Tiran
S.Sos., M.Si.
25 Maret 2009
25 Maret 2014
 
Drs.
Ayub Titu Eki
M.S., Ph.D.
4
Drs.
Korinus Masneno
M.Si.
25 Maret 2014
20 September 2018
[Ket. 1]
[Ket. 2]
Jabatan kosong
20 September 2018
25 Maret 2019
 
Drs.
Korinus Masneno
M.Si.
(Pelaksana Tugas)
25 Maret 2019
7 April 2019
 
Ir.
Obet Laha
(Pelaksana Harian)
5
Jerry Manafe
S.H., M.Th.
7 April 2019
Petahana
[1]
Drs.
Korinus Masneno
M.Si.
Catatan
  1. ^ Cuti kampanye Pilbup Kupang 2018 pada 15 Februari – 23 Juni 2018.
  2. ^ Bupati petahana mengundurkan diri dari jabatannya karena telah ditetapkan sebagai DCT DPR RI pada Pemilu 2019.
  Partai Golongan Karya (Golkar)

Lihat Pula

Referensi

  1. ^ Kelen, Yoseph A. (07-04-2019). "Gubernur NTT Melantik Tiga Bupati". beritasatu.com. Diakses tanggal 27-04-2022.