I Wayan Sandi Susila
Artikel ini sebatang kara, artinya tidak ada artikel lain yang memiliki pranala balik ke halaman ini. Bantulah menambah pranala ke artikel ini dari artikel yang berhubungan atau coba peralatan pencari pranala. Tag ini diberikan pada Oktober 2022. |
{{Infobox officeholder |name = I Wayan Sandi Susila |birth_date = 27} Maret 1971
Kolonel Inf. I Wayan Sandi Susila, S.E., M.Si. (lahir Maret 1971) adalah seorang perwira menengah TNI-AD yang menjabat sebagai Paban Sahli Kasad bidang Kamteror.
Susila, lulusan Akademi Militer 1993 dan mahir dalam bidang Infanteri. Jabatan terakhirnya adalah Kepala Staf Korem 181/Praja Vira Tama.
Riwayat Jabatan
- Komandan Yonif Raider 515/UTY/9/2 Kostrad
- Komandan Kodim 0803/Madiun
- Pabadya Siap Ops Sops TNI
- Asops Kasgartap 1/Jakarta
- Wadanrindam Jaya
- Kepala Staf Korem 181/PVT
- Paban Sahli Kasad bidang Kamteror
- Dirbindik Pussenif TNI AD
Referensi