Suheil Fahmi Bisyir

pemeran laki-laki asal Indonesia

Suheil Fahmi Bisyir (lahir 26 Januari 2007) adalah pemeran dan model Indonesia.[1]

Suheil Fahmi Bisyir
LahirSuheil Fahmi Bisyir
26 Januari 2007 (umur 17)
Jakarta, Indonesia
KebangsaanIndonesia
Pekerjaan
Tahun aktif2010—sekarang
Twitter: SuhelFahmi Instagram: suheilbisyir

Filmografi

Film

Tahun Judul Peran Keterangan
2018 Hanum & Rangga: Faith & The City Yahya

Serial televisi

Tahun Judul Peran Catatan Ref.
2011 Cinta Fitri Musim 7 Arya Karya debut
Anugerah Nugie
2011—2012 Binar Bening Berlian Biru
2012 Karunia Abi
Separuh Aku Andi
2013 Tangan-Tangan Mungil Mamat
2014 Kecil-Kecil Jadi Haji Ipang
Catatan Hati Seorang Istri Anto
2016 Asisten Rumah Tangga Reno
Asisten Rumah Tangga 2
2017 Mia Ikan Mas Bimbim
Rejekinya Anak Soleh Soleman
2018 Cinta yang Hilang Gilang
2019—2021 Kembalinya Raden Kian Santang Raden Surawisesa
2021 Raden Kian Santang: Prahara di Langit Pajajaran
Raden Kian Santang: Mahkota Baru Pajajaran
Tutur Tinular Meurah Silu
2022 Dari Jendela SMP Junot Kameo
Kuraih Bintang 2 Demian
2023 Kembalinya Raden Kian Santang 3 Prabu Surawisesa
Keterangan
  Belum dirilis
  • TBA : To be announced

Film televisi

  • Aku Kembalikan Suamiku Untuk Anaknya (2017)
  • Kisah Toba Samosir & Putri Ikan (2018)
  • Kembalinya Raden Kian Santang the Movie (2020)
  • Kembalinya Raden Kian Santang the Movie 2 (2020)

Video musik

Tahun Judul Penyanyi Catatan Ref.
2021 "Menunggu Cinta" Aqeela Calista

Referensi

  1. ^ Melinda Fujiana (28 September 2020). "9 Ide Padu Padan OOTD Keren ala Suheil Fahmi yang Bisa Kamu Sontek". IDN Times. Diakses tanggal 7 September 2021. 

Pranala luar