Marsekal Pertama TNI Mujianto, S.T., M.Tr.(Han) (lahir 7 April 1965) adalah seorang perwira tinggi TNI-AU yang sejak 16 Januari 2023 mengemban amanat sebagai Staf Khusus Kasau.

Mujianto
Staf Khusus Kasau
Informasi pribadi
Lahir7 April 1965 (umur 59)
Tulungagung, Jawa Timur
Alma materAkademi Angkatan Udara (1989)
Karier militer
Pihak Indonesia
Dinas/cabang TNI Angkatan Udara
Masa dinas1989—sekarang
Pangkat Marsekal Pertama TNI
SatuanKorps Penerbang
Sunting kotak info
Sunting kotak info • L • B
Bantuan penggunaan templat ini

Mujianto merupakan alumnus Akademi Angkatan Udara tahun 1989. Jabatan terakhir jenderal bintang satu ini adalah Waaspers Kasau.

Riwayat Jabatan

  • Komandan Skadron Udara 5 (2007)
  • Kepala Pusat Olah Yudha (Kapusoyu) Seskoau (2013)
  • Komandan Lanud Surabaya (2013—2015)
  • Irdaopslat Itops Itjenau (2019)
  • Pangkosekhanudnas IV/Biak[1] (2019—2020)
  • Kadiswatpersau[2] (2020)
  • Waaspers Kasau (2020—2023)
  • Staf Khusus Kasau (2023—Sekarang)

Referensi

  1. ^ "Mutasi Jabatan dan Promosi 104 Perwira Tinggi TNI"
  2. ^ "Mutasi Jabatan 78 Perwira Tinggi TNI". TNI Militer ID. 27 Mei 2020. Diakses tanggal 28 Agustus 2021. 
Jabatan militer
Didahului oleh:
Marsma TNI Jorry Soleman Koloay
Panglima Kosekhanudnas IV
2019—2020
Diteruskan oleh:
Kolonel Pnb Deni Hasoloan Simanjuntak