Cuco

Revisi sejak 25 April 2023 05.10 oleh Aliazhard097 (bicara | kontrib) (Fitur saranan suntingan: 3 pranala ditambahkan.)
(beda) ← Revisi sebelumnya | Revisi terkini (beda) | Revisi selanjutnya → (beda)

Cuco adalah sejenis bangunan yang dibuat dengan cara menyusun bebatuan tanpa perekat. Bangunan ini banyak ditemukan di Valencia, khususnya di munisipalitas Enguera.[1]

Cuco di Enguera, Valencia, Spanyol.

Masyarakat membangun bangunan ini dengan bahan-bahan yang mereka temukan di lingkungan sekitar, jarang ditemukan cuco yang dibuat menggunakan bahan bangunan bikinan pabrik. Batu yang umumnya dipakai adalah batu gamping yang digunakan untuk kerangka bangunan dan batuan napal[2] yang lebih ringan untuk menutup bebatuan.

Kegunaan

sunting

Bangunan digunakan untuk tempat perlindungan dan tinggal sementara para petani. Pertanian dahulunya amat mengandalkan musim sehingga bertepatan dengan waktu pertanian yang lebih besar, para petani dapat tinggal sementara di cuco. Akan tetapi, kegunaan cuco bisa berbeda di daerah lain dalam wilayah Valencia. Cuco juga bisa dimanfaatkan untuk kegiatan peternakan.

Pustaka

sunting

Catatan kaki

sunting
  1. ^ (es:) En Enguera se construyen en fincas agrícolas, alejadas del casco urbano. La amplitud de su término municipal favoreció su proliferación (In Enguera, they are built on agricultural farms, far from the urban center. The amplitude of its municipal district favored its proliferation). (Castellano Castillo, 2001, 23).
  2. ^ (es:) Margas muy calcáreas, de color claro, que en este ámbito geográfico se conocen con el nombre de "tap" (Very calcareous margas, of a light color, which in this geographical area are known as "tap") · (Darder, 1929, 603).