Daftar stasiun radio di Kalimantan Selatan

artikel daftar Wikimedia

Berikut daftar stasiun radio di Kalimantan Selatan menurut kabupaten/kota.

Amuntai

  • 103.3 FM - Nirwana FM Amuntai
  • 102.5 FM - RGK FM
  • 90.7 FM - RRI PRO1 BANJARMASIN (RELAY)

Kandangan

  • 87.6 FM - Sehati FM-Negara
  • 91.5 FM - Sehati FM-Kandangan
  • 92.3 FM - K-Radio FM Bisa menggunakan radio live broadcast streaming maupun analog selama waktu mengudara karena tergantung dari studio siaran radionya (tidak ketahui kapan jam berapa mulai on air atau off juga)
  • 93.9 FM - Lppl Amandit FM Bisa menggunakan radio live broadcast streaming maupun analog selama waktu mengudara karena tergantung dari studio siaran radionya (tidak ketahui kapan jam berapa mulai on air atau off juga)
  • 98.2 FM - Purnama Nada FM
  • 99.8 FM - RRI PRO1 BANJARMASIN (RELAY)

Ķad gan

Barabai

  • 91,1 FM - Sehati FM Barabai
  • 91,9 FM - Kumala FM Barabai
  • 97,8 FM - Lppl Swara Murakata FM Bisa menggunakan radio live broadcast streaming maupun analog selama waktu mengudara karena tergantung dari studio siaran radionya (tidak ketahui kapan jam berapa mulai on air atau off juga)
  • 100,2 FM - Dirgahayu FM Barabai
  • 104,5 FM - Nirwana FM Barabai

Banjarmasin

  • 87.7 FM - RRI PRO4 FM
  • 88.5 FM - Radio Chandra FM
  • 89.3 FM - SKY FM
  • 90.1 FM - Iradio FM
  • 90.9 FM - Madinatussalam FM
  • 91.3 FM - Motion Radio FM
  • 91.7 FM - J-Radio FM
  • 92.1 FM - Radio Sangkakala FM
  • 92.5 FM - RRI PRO3 FM
  • 94.4 FM - Radio Pelangi FM
  • 95.2 FM - RRI PRO2 FM
  • 96.0 FM - Music Channel FM
  • 96.8 FM - Kumala FM
  • 97.6 FM - RRI PRO1 FM
  • 98.4 FM - Khana Radio FM
  • 99.2 FM - Nirwana FM
  • 99.6 FM - RRI PRO4 FM
  • 101.1 FM - Smart FM
  • 101.5 FM - GNB FM
  • 101.9 FM - dBs FM
  • 102.7 FM - Nusantara FM
  • 103.5 FM - Sun FM
  • 104.3 FM - MNC TRIJAYA FM
  • 105.1 FM - AL-Jihad FM
  • 105.9 FM - Gema FM
  • 107.7 FM - RFSD (Rafada) FM

FREKUENSI AM

  • Radio Mesjid Raya Sabilal Muhtadin AM * Radio Nirmala AM

MARABAHAN

  • 88.9 FM - Sehati FM
  • 98.8 FM - Selidah FM
  • 100.0 FM - RSPD Ijejela FM
  • 106.7 FM - Gol Radio FM

Banjarbaru

  • 107.8 FM - Mercurius FM
  • 104.7 FM - Lppl Abdi Persada FM
  • 103.9 FM - RDI FM BANJARBARU
  • 98.0 FM - Nirwana FM Banjarbaru
  • 97.2 FM - MY Radio FM
  • 90.5 FM - Star Dangdut FM Banjarbaru

Martapura | Banjar

  • 107.1 FM - Radio M Martapura
  • 106.3 FM - Radio Qu FM
  • 100.4 FM - Lppl Swara Banjar FM
  • 93.7 FM - Gema Madinah FM
  • 92.9 FM - Al-Karomah FM

Rantau

  • 88.8 FM - Ruhui Rahayu FM
  • 101.4 FM - Star FM Rantau

Pelaihari | Tanah Laut

  • 88.9 FM - Pesona FM
  • 89.7 FM - Intro Radio
  • 92.0 FM - Khayangan Radio
  • 93.8 FM - Borneo FM Gunung Raja
  • 95.6 FM - Taruna FM (Jarang On Air)
  • 102.3 FM - Lppl Tuntung Pandang FM (Tanah Laut) Bisa Menyaksikan menggunakan radio live Broadcast streaming batas waktu mengudara selama 14-16 Jam beserta siaran analog juga secara bersamaan.
  • 103.1 FM - Nirwana FM (Pelaihari)

Kotabaru | Pulau Laut Utara/Sigam

  • 102.0 FM - Lppl RGS (Radio Gema Saijaan) FM (Tidak Bisa Menggunakan Live streaming Broadcast radio (Karena ada masalah kerusakan perangkatnya) Jadi Warga Lokal KTB Tetap Bisa Menyaksikan Siaran Radio Broadcast analog bisa akses sementara kalau ingin mendengarkan program rgs diluar KTB maka harus tetap sabar kepada semua user para pendengar rgs ini, semoga cepat kembali aktif siaran live radio broadcast streaming
  • 103.6 FM - Nirwana FM - Kota Baru (Tutup Permanen)

Tanjung | Tabalong

  • 102.1 FM - Nirwana FM TANJUNG
  • 95.4 FM - Suara Tabalong FM Bisa menggunakan radio live broadcast streaming maupun analog selama waktu mengudara karena tergantung dari studio siaran radionya (tidak ketahui kapan jam berapa mulai on air atau off juga)
  • 87.9 FM - Kharisma Radio FM
  • 105.1 FM - RRI PRO1 BANJARMASIN (RELAY)

Paringin

  • 91.3 FM - Radio Gelora FM
  • 94.1 FM - Radio Sanggam FM
  • 93.1 FM - RRI PRO1 BANJARMASIN (RELAY)

Batulicin | Tanah Bumbu

  • 88.2 FM - Jhonlin Radio FM Bisa menggunakan radio live broadcast streaming maupun analog selama waktu mengudara 24 jam nonstop tanpa hentinya (Kecuali ada masalah tergantung kendala perangkatnya)
  • 89.8 FM - Lppl RSB (Radio Swara Bersujud) FM - Tanah Bumbu Bisa Menyaksikan menggunakan radio live selama 24 jam non stop tanpa hentinya (Kecuali ada masalah tergantung kendala perangkatnya), Kalau siaran live broadcast analog selama setiap hari batas waktu mengudara 15-16 jam perkiraan
  • 99.2 FM - RRI PRO1 BANJARMASIN (RELAY)