Piala Asia U-17 AFC 2023

Piala Asia U-17 AFC 2023 akan menjadi edisi ke-19 dari Piala Asia U-17 AFC (termasuk edisi sebelumnya dari Kejuaraan AFC U-16 dan Kejuaraan AFC U-17), kejuaraan sepak bola remaja internasional dua tahunan yang diselenggarakan oleh Konfederasi Sepak Bola Asia (AFC) untuk tim nasional U-17 putra di Asia. Edisi ini akan menjadi yang pertama sejak 2006 dimainkan sebagai turnamen U-17, karena AFC mengusulkan untuk mengalihkan turnamen dari U-16 ke U-17 mulai 2023.[1] Selain itu, turnamen ini juga berganti nama dari "Kejuaraan AFC U-16" menjadi "Piala Asia AFC U-17".".[2]

Piala Asia U-17 AFC 2023
AFC U-17 Asian Cup
Berkas:AFC U17 Asian Cup logo.png
Informasi turnamen
Tuan rumah Thailand
Jadwal
penyelenggaraan
15 Juni - 2 Juli 2023
Jumlah
tim peserta
16 (dari 1 konfederasi)
Tempat
penyelenggaraan
4 tempat di 3 kota/provinsi
Statistik turnamen
Jumlah
pertandingan
10
Jumlah gol35 (3,5 per pertandingan)
2020
2025

Pada 25 Januari 2021, AFC mengumumkan bahwa Bahrain akan mempertahankan hak tuan rumah untuk edisi 2023 setelah pembatalan Kejuaraan U-16 AFC 2020 karena pandemi COVID-19.[3][4] Namun, Bahrain memutuskan untuk menarik hak menjadi tuan rumah kompetisi pada 16 Juni 2022, yang mengharuskan tuan rumah baru untuk dipilih di kemudian hari.[5]

Sebanyak 16 tim akan bertanding di turnamen tersebut. Empat tim teratas (semifinalis) turnamen akan lolos ke Piala Dunia U-17 FIFA 2023 di Indonesia sebagai perwakilan AFC. Indonesia otomatis lolos setelah terpilih menjadi tuan rumah baru.

Jepang adalah juara bertahan, setelah memenangkan gelar ketiganya di edisi 2018.

Kualifikasi

Pertandingan kualifikasi dijadwalkan akan dimainkan antara 1–9 Oktober 2022.[6]

Tim yang lolos

Sebanyak 16 tim akan lolos ke turnamen final.Akibat bahrain mundur dari tuan rumah maka runel-up terbaik yang tadinya 5 tim menjadi 6 tim yang akan lolos.

Tim Metode kualifikasi kualifikasi pada Performa terbaik sebelumnya AFC U-16 Championship
  Jepang Juara Grup A 02022-10-077 Oktober 2022 15 (1985, 1988, 1994, 1996, 1998, 2000, 2002, 2004, 2006, 2008, 2010, 2012, 2014, 2016, 2018)
  Malaysia Juara Grup B
  Qatar Juara Grup C
  Arab Saudi Juara Grup D
  Yaman Juara Grup E
  Vietnam Juara Grup F
  Australia Juara Grup G 02022-10-099 Oktober 2022 6 (2008, 2010, 2012, 2014, 2016, 2018)
  Tajikistan Juara Grup H
  Iran Juara Grup I 02022-10-077 Oktober 2022 11 (1996, 1998, 2000, 2004, 2006, 2008, 2010, 2012, 2014, 2016, 2018)
  Uzbekistan Juara Gruup J 02022-10-077 Oktober 2022 9 (1994, 1996, 2002, 2004, 2008, 2010, 2012, 2014, 2016)
  Korea Selatan Peringkat ke-1 Runner-up terbaik
  Tiongkok Peringkat ke-2 Runner-up terbaik
  Afganistan Peringkat ke-3 Runner-up terbaik
  India Peringkat ke-4 Runner-up terbaik
  Thailand Peringkat ke-5 Runner-up terbaik
  Laos Peringkat ke-6 Runner-up terbaik

Tempat

Kompetisi dimainkan di empat tempat di tiga Kota/Provinsi.

Bangkok Pathum Thani
Rajamangala Stadium BG Stadium
Capacity: 49,722 Capacity: 10,114
   
Rangsit Chonburi
Thammasat Stadium Chonburi Stadium
Capacity: 25,000 Capacity: 8,680
   

Undian

16 tim akan diundi ke dalam empat grup, masing - masing berisi empat peserta. Tim yang masuk dalam pot undian dinilai berdasarkan Kejuaraan U-16 AFC 2018 pada turnamen final dan pencapaian pada babak kualifikasi.

Pot 1 Pot 2 Pot 3 Pot 4
  1.   Thailand(Tuan Rumah)
  2.   Jepang
  3.   Tajikistan
  4.   Korea Selatan
  1.   Australia
  2.   India
  3.   Iran
  4.   Yaman

Babak grup

Dua tim dengan peringkat tertinggi di babak grup berhak menuju babak gugur.

Kriteria Peringkat

Tim diurutkan berdasarkan jumlah nilai yang telah diraih sepanjang pertandingan (3 jika menang, 1 jika seri, dan 0 jika kalah). Jika ada lebih dari satu tim yang memiliki nilai yang sama, aturan di bawah ini berlaku, secara berurutan, untuk menentukan urutan tim pada grup (aturan pertandingan Pasal 9.3):[7]

  1. Nilai head-to-head yang diraih pada pertandingan antartim dengan nilai sama;
  2. Selisih gol head-to-head antartim dengan nilai sama;
  3. Gol memasukkan head-to-head antartim dengan nilai sama;
  4. Jika lebih dari dua tim dengan nilai sama, dan setelah menerapkan semua kriteria head-to-head di atas, sebagian tim masih memiliki nilai sama, semua kriteria head-to-head di atas diterapkan kembali secara eksklusif untuk subkumpulan tim ini;
  5. Selisih gol di semua pertandingan dalam grup;
  6. Gol memasukkan di semua pertandingan dalam grup;
  7. Tendangan penalti apabila hanya dua tim yang memiliki nilai sama dan mereka bertanding pada pertandingan terakhir di dalam grup;
  8. Nilai kedisiplinan (kartu kuning = 1 poin, kartu merah dari dua kartu kuning = 3 poin, kartu merah langsung = 3 poin, kartu kuning yang diikuti oleh kartu merah = 4 poin);
  9. Pengundian.
Jadwal
Hari Pertandingan Tanggal Pertandingan
Hari 1 15-17 Juni 2023 1 v 4, 2 v 3
Hari 2 18-20 Juni 2023 4 v 2, 3 v 1
Hari 3 21-23 Juni 2023 1 v 2, 3 v 4

Grup A

Pos Tim Main M S K MG KG SG Poin Kualifikasi
1   Thailand (H) 3 3 0 0 6 1 +5 9 Perempat final
2   Yaman 3 2 0 1 6 2 +4 6
3   Malaysia (E) 3 1 0 2 2 8 −6 3
4   Laos (E) 3 0 0 3 3 6 −3 0
Pertandingan pertama akan dimainkan pada 3 Mei 2023. Sumber: AFC
Kriteria penentuan peringkat: Kriteria Peringkat
(E) Tereliminasi; (H) Tuan rumah.

15 Juni 2023 (2023-06-15)
19:00
Thailand   2-1   Laos

15 Juni 2023
17:00
Yaman   4-0   Malaysia

18 Juni 2023
17:00
Laos   1-2   Yaman

18 Juni 2023
19:00
Malaysia   0-3   Thailand

21 Juni 2023
19:00
Thailand   1-0   Yaman

21 Juni 2023
19:00
Malaysia   2-1   Laos

Grup B

Pos Tim Main M S K MG KG SG Poin Kualifikasi
1   Iran 3 2 1 0 8 1 +7 7 Perempat final
2   Korea Selatan (Q) 3 2 0 1 10 3 +7 6
3   Afganistan (E) 3 1 0 2 3 11 −8 3
4   Qatar 3 0 1 2 2 8 −6 1
Pertandingan pertama akan dimainkan pada 3 Mei 2023. Sumber: AFC
Kriteria penentuan peringkat: Kriteria Peringkat
(E) Tereliminasi; (Q) Terkualifikasi ke babak dimaksud.

16 Juni 2023
19:00
Korea Selatan   6-1   Qatar

16 Juni 2023
21:00
Iran   6-1   Afganistan

19 Juni 2023
21:00
Qatar   0-0   Iran

19 Juni 2023
19:00
Afganistan   0-4   Korea Selatan

22 Juni 2023
21:00
Korea Selatan   0-2   Iran

22 Juni 2023
21:00
Afganistan   2-1   Qatar

Grup C

Pos Tim Main M S K MG KG SG Poin Kualifikasi
1   Arab Saudi (Q) 3 3 0 0 7 0 +7 9 Perempat final
2   Australia 3 2 0 1 7 5 +2 6
3   Tajikistan 3 0 1 2 1 5 −4 1
4   Tiongkok 3 0 1 2 4 9 −5 1
Pertandingan pertama akan dimainkan pada 3 Mei 2023. Sumber: AFC
Kriteria penentuan peringkat: Kriteria Peringkat
(Q) Terkualifikasi ke babak dimaksud.

16 Juni 2023
21:00
Tajikistan   1-1   Tiongkok

16 Juni 2023
17:00
Australia   0-2   Arab Saudi

19 Juni 2023
21:00
Arab Saudi   2-0   Tajikistan

19 Juni 2023
17:00
Tiongkok   3-5   Australia

22 Juni 2023
17:00
Tajikistan   0-2   Australia

22 Juni 2023
17:00
Arab Saudi   3-0   Tiongkok

Grup D

Pos Tim Main M S K MG KG SG Poin Kualifikasi
1   Jepang 3 2 1 0 13 4 +9 7 Perempat final
2   Uzbekistan 3 2 1 0 3 1 +2 7
3   India 3 0 1 2 4 9 −5 1
4   Vietnam 3 0 1 2 1 6 −5 1
Pertandingan pertama akan dimainkan pada 3 Mei 2023. Sumber: AFC
Kriteria penentuan peringkat: Kriteria Peringkat

17 Juni 2023
17:00
Jepang   1-1   Uzbekistan

17 Juni 2023
19:00
India   1-1   Vietnam

20 Juni 2023
17:00
Vietnam   0-4   Jepang

20 Juni 2023
19:00
Uzbekistan   1-0   India

23 Juni 2023
19:00
Jepang   8-4   India

23 Juni 2023
19:00
Vietnam   0-1   Uzbekistan

Babak gugur

Jadwal babak sistem gugur dirilis pada tahun 2023. 4 tim teratas babak sistem gugur akan lolos ke Piala Dunia U-17 FIFA 2023 di Peru sebagai perwakilan AFC.

Bagan

 
Perempat finalSemifinalFinal
 
          
 
25 Juni –
 
 
  Thailand
 
29 Juni –
 
  Korea Selatan
 
Pemenang QF1
 
26 Juni –
 
Pemenang QF3
 
  Arab Saudi
 
 
 
  Uzbekistan
 
Pemenang SF1
 
25 Juni –
 
Pemenang SF2
 
  Iran
 
29 Juni –
 
  Yaman
 
  Iran
 
26 Juni –
 
-->Pemenang QF2
 
  Jepang
 
 
  Australia
 

Perempat final

Pemenang setiap babak perempat final berhak menjadi tim yang lolos ke Piala Dunia U-17 FIFA 2021.

25 Juni 2023 (2023-06-25)
Thailand   QF1   Korea Selatan

25 Juni 2023 (2023-06-25)
Iran   QF2   Yaman

26 Juni 2023 (2023-06-26)
Arab Saudi   QF3   Uzbekistan

26 Juni 2023 (2023-06-26)
Jepang   QF4   Australia

Semifinal

29 Juni 2023 (2023-06-29)
Pemenang QF1 SF1 Pemenang QF3

29 Juni 2023 (2023-06-29)
Pemenang QF2 SF2 Pemenang QF4

Final

12 Desember 2020 (2020-12-12)
Pemenang SF1 vs. Pemenang SF2

Tim yang lolos ke Piala Dunia U-17 FIFA

Berikut empat tim yang lolos ke Piala Dunia U-17 FIFA 2023, termasuk Indonesia yang otomatis lolos sebagai tuan rumah.

Tim Terkualifikasi Penampilan Piala Dunia U-17 FIFA sebelumnya

1

  Indonesia 23 Juni 2023 0 (debut)
25 Juni 2023
25 Juni 2023
26 Juni 2023
26 Juni 2023
1 Tulisan Tebal menandakan juara pada tahun tersebut. Tulisan miring menandakan tuan rumah pada tahun tersebut.

Hak Siar

Jaringan siaran Piala Asia U-17 AFC 2023 di Asia
Negara Jaringan siaran Televisi Radio Siaran langsung
Indonesia MNC Media[8] RCTI, Trans TV, iNews, Soccer Channel, K-Vision, AmaaTV[9] RCTI+ dan Vision+

Lihat juga

Referensi

  1. ^ "AFC Competitions Committee recommends changes to youth competitions". AFC. 26 November 2018. 
  2. ^ "AFC rebrands age group championships to AFC Asian Cups". AFC. 2 Oktober 2020. 
  3. ^ "Latest update on AFC Competitions in 2021". AFC. 25 Januari 2021. 
  4. ^ "Latest update on AFC Competitions in 2021". the-afc.com. Asian Football Confederation. 25 Januari 2021. 
  5. ^ "Bahrain News Agency". 
  6. ^ "AFC Competitions Calendar 2022". AFC. 24 Februari 2021. 
  7. ^ Kesalahan pengutipan: Tag <ref> tidak sah; tidak ditemukan teks untuk ref bernama regulations
  8. ^ "K-Vision Official Broadcaster Piala Asia U-17 AFC 2023". Instagram. Diakses tanggal 2023-01-28. 
  9. ^ "K-Vision Siarkan Piala Asia U-17 2023". Pulsapedia. Diakses tanggal 2023-01-28.