Oesapa Barat, Kelapa Lima, Kupang

kelurahan di Kota Kupang, Nusa Tenggara Timur
Revisi sejak 16 September 2023 07.12 oleh Sandro Juntak (bicara | kontrib) (Perubahan Jumlah Penduduk Oesapa Barat)

Oesapa Barat adalah salah satu kelurahan di Kecamatan Kelapa Lima, Kota Kupang, Nusa Tenggara Timur, Indonesia. Kelurahan Oesapa Barat dibentuk berdasarkan Perda Kota Kupang No 6 Tahun 2006.

Oesapa Barat
Negara Indonesia
ProvinsiNusa Tenggara Timur
KotaKupang
KecamatanKelapa Lima
Kodepos
85228
Kode Kemendagri53.71.03.1014 Edit nilai pada Wikidata
Kode BPS5371040013 Edit nilai pada Wikidata
Luas159,33 km²
Jumlah penduduk10.769 jiwa
Kepadatan68 jiwa/km²
Peta
PetaKoordinat: 10°9′0.02646″S 123°37′47.80178″E / 10.1500073500°S 123.6299449389°E / -10.1500073500; 123.6299449389

Oesapa Barat berpenduduk 10.769 jiwa, terdiri atas 5.490 pria dan 5.279 wanita. Secara administratif, Oesapa Barat terdiri atas 21 rukun tetangga dan 7 rukun warga.

[1]

Perbatasan

Utara Teluk Kupang
Timur Kelurahan Oesapa
Selatan Kecamatan Oebobo
Barat Kelurahan Kelapa Lima


  1. ^ "Visualisasi Data Kependudukan". gis.dukcapil.kemendagri.go.id. 30 Juni 2023. Diakses tanggal 2023-09-16.