Tanampedagi, Ampibabo, Parigi Moutong

desa di Kabupaten Parigi Moutong, Sulawesi Tengah
Revisi sejak 28 September 2023 03.26 oleh Wagino Bot (bicara | kontrib) (Perbatasan: Bot: Merapikan artikel)
(beda) ← Revisi sebelumnya | Revisi terkini (beda) | Revisi selanjutnya → (beda)


Tanampedagi adalah desa di kecamatan Ampibabo, Kabupaten Parigi Moutong, Sulawesi Tengah, Indonesia. Desa ini dibentuk pada tahun 2006 dari Desa Sidole.

Tanampedagi
Negara Indonesia
ProvinsiSulawesi Tengah
KabupatenParigi Moutong
KecamatanAmpibabo
Kode pos
94474
Kode Kemendagri72.08.02.2021 Edit nilai pada Wikidata
Luas700.km²
Jumlah penduduk1.161 jiwa (2019)
Kepadatan... jiwa/km² (2019)
Peta
PetaKoordinat: 0°30′6.12″S 119°58′38.46″E / 0.5017000°S 119.9773500°E / -0.5017000; 119.9773500

Perbatasan

sunting
Utara Desa Sidole
Timur Desa Tolole
Selatan Desa Tolole
Barat Desa Sidole