Kaohsiung Masters

turnamen bulu tangkis

Kaohsiung Masters adalah sebuah kejuaraan bulu tangkis internasional di Kaohsiung, Taiwan. Kejuaraan ini diselenggarakan oleh Asosiasi Bulu Tangkis Tionghoa Taipei dan berlangsung di K-Arena.

Kaohsiung Masters
Situs web resmi
Didirikan2015; 9 tahun lalu (2015)
Edisi3 (2023)
LokasiKaohsiung (2023)
Taiwan
TempatK-Arena (2023)
HadiahUS$100.000
Putra
Peserta48S (32Q) / 32D (16Q)
Juara terkiniLin Chun-yi (tunggal)
Goh Sze Fei
Nur Izzuddin (ganda)
Gelar tunggal terbanyak1
Sony Dwi Kuncoro
Sourabh Verma
Lin Chun-yi
Gelar ganda terbanyak1
(6 pemain)
Putri
Peserta32S (16Q) / 32D (16Q)
Juara terkiniLiang Ting-yu (tunggal)
Setyana Mapasa
Angela Yu (ganda)
Gelar tunggal terbanyak1
Lee Jang-mi
Ayumi Mine
Liang Ting-yu
Gelar ganda terbanyak1
(6 pemain)
Campuran
Peserta32 (16Q)
Juara terkiniHiroki Nishi
Akari Sato
Gelar ganda terbanyak (putra)1
Ronald Alexander
Tang Chun Man
Hiroki Nishi
Gelar ganda terbanyak (putri)1
Melati Daeva Oktavianti
Tse Ying Suet
Akari Sato
Super 100
Edisi terkini
Kaohsiung Masters 2023

Kejuaraan ini pertama digelar di Taipei dengan nama Tionghoa Taipei Grand Prix pada tahun 2015 dan menyediakan total hadiah uang sebesar 50.000 dolar AS. Federasi Bulu Tangkis Dunia (BWF) menggolongkan turnamen ini dalam kategori Grand Prix BWF.[1] Setahun berselang, turnamen ini berganti nama menjadi Tionghoa Taipei Masters dan menyediakan total hadiah uang yang lebih besar, 55.000 dolar AS.[2] Tionghoa Taipei Masters berhenti bergulir selama enam tahun berikutnya hingga BWF mengumumkan Tionghoa Taipei sebagai salah satu tuan rumah rangkaian seri Tur BWF Super 100 pada 1 Desember 2022.[3] Mulai tahun 2023, kejuaraan ini berpindah lokasi ke Kaohsiung dan berganti nama menjadi Kaohsiung Masters dengan total hadiah uang yang disediakan bertambah menjadi 100.000 dolar AS.[4]

Tuan rumah

Pemenang terdahulu

Tahun Tunggal putra Tunggal putri Ganda putra Ganda putri Ganda campuran
2015   Sony Dwi Kuncoro   Lee Jang-mi   Marcus Fernaldi Gideon
  Kevin Sanjaya Sukamuljo
  Anggia Shitta Awanda
  Ni Ketut Mahadewi Istarani
  Ronald Alexander
  Melati Daeva Oktavianti
2016   Sourabh Verma   Ayumi Mine   Fajar Alfian
  Muhammad Rian Ardianto
  Yuki Fukushima
  Sayaka Hirota
  Tang Chun Man
  Tse Ying Suet
2023   Lin Chun-yi   Liang Ting-yu   Goh Sze Fei
  Nur Izzuddin
  Setyana Mapasa
  Angela Yu
  Hiroki Nishi
  Akari Sato

Data perolehan medali emas

Per edisi 2023.
Negara MS WS MD WD XD Total
1   Indonesia 1 2 1 1 5
2   Jepang 1 1 1 3
3   Tionghoa Taipei 1 1 2
4   Hong Kong 1 1
  India 1 1
  Korea Selatan 1 1
  Malaysia 1 1
  Australia 1 1
Total 3 3 3 3 3 15

Referensi

  1. ^ "Tournament - Chinese Taipei Grand Prix". BWF Fansite (dalam bahasa Inggris). Federasi Bulu Tangkis Dunia. 2015. Diakses tanggal 5 September 2023. 
  2. ^ "Tournament - Chinese Taipei Masters". BWF Fansite (dalam bahasa Inggris). Federasi Bulu Tangkis Dunia. 2016. Diakses tanggal 5 September 2023. 
  3. ^ "BWF Tour Super 100 Tournaments Announced for 2023 and 2024". BWF Corporate (dalam bahasa Inggris). Federasi Bulu Tangkis Dunia. 1 Desember 2022. Diakses tanggal 5 September 2023. 
  4. ^ "Tournament - VICTOR Kaohsiung Masters 2023". BWF Fansite (dalam bahasa Inggris). Federasi Bulu Tangkis Dunia. 2023. Diakses tanggal 5 September 2023. 

Pranala luar