Swittins
grup vokal wanita asal Indonesia
SwittinS merupakan sebuah girl band asal Indonesia yang dibentuk pada tahun 2011. Grup musik ini beranggotakan 4 orang yaitu Celine Wahyudi, Cindy Celine, B'tari Chinta, dan Dwi Tasya.[1]
Swittins | |
---|---|
Lahir | Jakarta, Indonesia |
Genre | Pop remaja |
Instrumen | Vokal |
Tahun aktif | 2011 - 2017 |
Artis terkait | Lolipop, Elovii, Super7 |
Situs web | http://www.SwittinS.com |
Mantan anggota | Celine Wahyudi Cindy Celine Chinta Indrapadnya Dwi Tasya Salshabilla Adriani |
Mereka dipertemukan oleh Paul T-Five setelah 3 orang dari mereka (Celine, Chinta & Cindy) mengikuti ajang Girls Model Hunt 2010 dan menjadi finalis. Berangkat dari hal tersebut, mereka disatukan menjadi sebuah girlband.[2]
Lagu utamanya ialah "BCU" dirilis tahun 2011.
Mantan anggota
suntingNama panggung | Nama lahir | Tanggal lahir | Posisi | Nama Fandom | Tahun Aktif |
---|---|---|---|---|---|
Cindy | Cindy Celine Widjaja | 26 Desember 1999 | Main Vocal, Sub Dancer, Face of the Group | Clovers | 2011-2017 |
Chinta | B'tari Chinta Indrapradnya | 18 April 2000 | Main Vocal, Sub Dancer | ChiVers | |
Celine | Celine Wahyudi | 12 Juni 2000 | Main Vocal, Sub Dancer, Visual | CeLatic | |
Tasya | Dwi Anastasya Septianni | 25 September 2000 | Main Vocal, Sub Dancer, Maknae | TasyaNizzer | |
Salsha | Salshabilla Adriani | 12 Agustus 2000 | Sub Vocal, Sub Dancer | Salshalova | 2011-2012 |
Album
sunting- SwittinS (2012)
Acara TV
sunting- Stasiun Cinta (2014)
Nominasi dan Penghargaan
suntingTahun | Penghargaan | Kategori | Hasil |
---|---|---|---|
2015 | Dahsyatnya Awards 2015 | Penyanyi Cilik TerdahSyat | Nominasi |
Referensi
sunting- ^ Kapanlagi.com. "Lollipop Super7 dan Swittins Keroyokan Bikin Single Realigi". Diakses tanggal 26-06-2013.
- ^ Nizar Zulmi (11-05-2015). "Kompaknya SwittinS, dari Curhat Sampai Gilai One Direction". Fimela.com. Diakses tanggal 07-09-2022.
Pranala luar
sunting- Swittins di X
- Situs resmi
- Biodata Swittins Diarsipkan 2014-03-23 di Wayback Machine.