Alan Turing

Matematikawan dan ilmuwan komputer Britania
Revisi sejak 21 Mei 2006 00.29 oleh YurikBot (bicara | kontrib) (robot Adding: br:Alan Turing)

Alan Mathison Turing (23 Juni 1912 - 7 Juni 1954) seorang peneliti matematika dan komputer, dan pahlawan perang Inggris.

Dia adalah seorang dari peneliti-peneliti komputer modern digital pertama. Selain itu dia adalah orang pertama yang berpikir menggunakan komputer untuk berbagai keperluan. Dia mengatakan bahwa komputer dapat menjalankan berbagai program.

Dia juga memberikan ide tentang mesin Turing, mesin yang dapat menjalankan sekumpulan perintah.

Turing juga yang mencetuskan tes Turing.