Firstriana Aldila

pemeran perempuan asal Indonesia

Firstriana Aldila (lahir 10 Desember 1999) adalah aktris berkebangsaan Indonesia.[1]

Firstriana Aldila
Lahir10 Desember 1999 (umur 25)
PekerjaanAktris
Tahun aktif2012—sekarang
Instagram: firstrianaaldila Modifica els identificadors a Wikidata

Filmografi

Film

Tahun Judul Peran Catatan
2023 Panggonan Wingit Menoer

Serial televisi

Tahun Judul Peran Catatan
2012 Insya Allah Ada Jalan Episode 12
2017 Tak Kasat Mata Mayang
Wanita Perindu Surga Tari Episode 22
2020 Cinta yang Abadi Alia
2021 Bismillah Cinta Mawar
Mega Series Suara Hati: Nur Vina
Jodoh Wasiat Bapak Babak 2 Episode 240
Mia Episode 295
2022 Panggilan Claudia Wijaya Episode 14-18
Asmara 2 Dunia Season 2 Ratu Sekar Manik
2023 Magic 5 Episode 3 dan 5
Satu Cinta Dua Hati Jihan

Serial web

Tahun Judul Peran Catatan
2019 Assalamualaikum Calon Imam Cantika

FTV

  • Kala Sinta Berburu Cinta (2017)
  • Tersandung Cinta Pacar Online (2017)
  • Pacar Untuk Mantanku (2017)
  • Happy Putus Anniversary (2017)
  • Biker Cantik Keserempet Cinta (2017)
  • Tertusuk Cinta Sate Padang (2017)
  • Undian Berhadiah Cinta (2017)
  • Kepincut Cinta Duda (2017)
  • Jodoh Wasiat Nenek (2017)
  • Terlambat 16 Menit (2017)
  • Ganteng Ganteng Medit (2017)
  • Cinta Bujang Zaman Now (2018)
  • Antara Kau, Aku Dan Papaku (2018)
  • Pintu Berkah: Jalan Berliku Petani Pala Yang Sukses Jadi PNS (2019)
  • Suara Hati Istri: Suami Puber Kedua, Aku Yang Merana (2019)
  • Pintu Berkah: Dibalik Kisah Getir Pengrajin Mebel Yang Penuh Air Mata (2019)
  • Kisah Nyata: Suamiku Pura-Pura Kaya Raya, Aku Menderita (2019)
  • Pintu Berkah: Pengorbanan Ibu Petani Padi Untuk Anak Tak Tahu Diri (2019)
  • Suara Hati Istri: Harga Diriku Dilecehkan Demi Menjaga Kehormatan Suamiku (2019)
  • Suara Hati Istri: Nasibku Menjadi Wanita Penghasil Anak (2019)
  • Suara Hati Istri: Ingin Kutinggalkan Suamiku Demi Kebahagiaannya (2019)
  • Suara Hati Istri: Pacar Suamiku Lebih Berkuasa Dibandingkan Aku (2019)
  • Suara Hati Istri: Hanya Karena Bosan Aku Ditalak (2020)
  • Suara Hati Istri: Aku Hanya Ingin Jadi Satu-Satunya Istrimu, Bukan Yang Pertama Bagimu (2020)
  • Suara Hati Istri: Dulu Sahabatku, Sekarang Jadi Maduku (2020)
  • Suara Hati Istri: Aku Menyerah Bukan Karena Aku Kalah, Tapi Aku Sudah Lelah (2020)
  • Suara Hati Istri: Demi Anak Aku Bertahan, Tapi Demi Anak Pula Suamiku Meninggalkanku (2020)
  • Suara Hati Istri: Meski Aku Jadi Yang Kedua, Aku Juga Ingin Bahagia (2020)
  • Suara Hati Istri: Istri Tak Butuh Suami Kaya, Hanya Butuh Suami Setia (2020)
  • Suara Hati Istri: Keluargaku Menderita Karena Suamiku Sedang Puber Kedua (2020)
  • Pintu Berkah: Ketabahan Ibu Penjual Masker Yang Merindukan Kasih Sayang Anak Dan Menantunya (2020)
  • Suara Hati Istri: Masa-Masa Covid Mengajarkan Suamiku Arti Pernikahan Yang Sebenarnya (2020)
  • Suara Hati Istri: Aku Istri Yang Diabaikan (2020)
  • Suara Hati Istri: Begitu Beratnya Seorang Istri Menjaga Suaminya Dari Godaan Mantan Terbaik (2020)
  • Suara Hati Istri: Sungguh Sengsara Pernikahan Tanpa Ada Rasa Saling Percaya (2020)
  • Suara Hati Istri: Yang Kuberi Kesetiaan Yang Kudapat Dimadu (2020)
  • Suara Hati Istri: Sakitnya Hatiku Dinikahi, Hanya Untuk Diperalat (2020)
  • Suara Hati Istri: Hidupku Menderita Tinggal Bersama Suami Yang Terlalu Perhitungan (2020)
  • Suara Hati Istri: Baju Pengantin Maduku Terbuat Dari Air Mataku (2020)
  • Suara Hati Istri: Suamiku Berkhianat Dengan Istri Orang Lain (2020)
  • Suara Hati Istri: Istri Bayangan (2020)
  • Suara Hati Istri: Aku Berjuang Mencintai Suami Yang Mencintai Wanita Lain (2020)
  • Suara Hati Istri: Istri Pajangan (2020)
  • Suara Hati Istri: Aku Dinikahi Untuk Disakiti (2020)
  • Suara Hati Istri: Istri Hanya Untuk Setahun (2020)
  • Suara Hati Istri: Sakitnya Tak Dianggap Suami (2020)
  • Suara Hati Istri: Kebahagiaan Suamiku Ada Di Tetes Air Mataku (2020)
  • Suara Hati Istri: Yang Kuingin Cinta Yang Kuingin Luka (2020)
  • Suara Hati Istri: Sakitnya Jadi Istri, Tapi Gak Bisa Menjalankan Kewajiban Sebagai Istri (2020)
  • Suara Hati Istri: Aku Dikhianati Bukan Karena Kekuranganku, Tapi Karena Kelebihanku (2020)
  • Suara Hati Istri: Berkali-Kali Aku Menjadi Ibu Susu Demi Suamiku Yang Mencintai Madu (2020)
  • Suara Hati Istri: Aku Setengah Mati Membuatnya Bahagia, Suamiku Setengah Mati Membuatku Menderita (2020)
  • Suara Hati Istri: Aku Terjerat Dalam Pernikahan Penuh Tipu Muslihat (2020)
  • Suara Hati Istri: Mampukah Aku Bertahan Untuk Menyelamatkan Suamiku Dari Wanita Yang Akan Menghancurkannya? (2021)
  • Suara Hati Istri: Anak Suamiku Kuanggap Anak Kandungku, Tapi Anak Kandungku Tak Dianggap Anak Kandung Suamiku (2021)
  • Suara Hati Istri: Aku Tulus Melayani Suami, Tapi Yang Kudapat Malah Sakit Hati (2021)
  • Suara Hati Istri: Saat Aku Bukan Menjadi Wanita Pilihan Suamiku (2021)
  • Suara Hati Istri: Mertua Benci Aku, Suami Pun Jadi Kejam (2021)
  • Suara Hati Istri: Rumah Tangga Penuh Kebohongan (2021)
  • Suara Hati Istri: Pengabdian Sepenuh Hati Dibalas Dengan Penderitaan Tanpa Henti (2021)
  • Suara Hati Istri: Suamiku Tak Hanya Pandai Menyimpan Luka, Tapi Juga Menyimpan Noda (2021)
  • Suara Hati Istri: Dalam Pernikahan Tidak Boleh Mudah Dipercaya Pada Orang Ketiga (2021)
  • Kisah Nyata: Akibat Salah Memilih Istri (2021)
  • Suara Hati Istri: Suamiku Ingin Hidup Enak, Tapi Tidak Bisa Setia (2022)
  • Suara Hati Istri: Jebakan Istri Siri Bermuka Dua (2022)
  • Suara Hati Istri: Kepercayaan Yang Disalahgunakan Suamiku Menghancurkan Rumah Tanggaku (2022)
  • Suara Hati Istri: Aku Menikah Bukan Untuk Berpisah (2022)
  • Suara Hati Istri: Berharap Setia, Tapi Derita Yang Kudapat (2022)
  • Suara Hati Istri: Suamiku Mencintai Aku Dan Dia (2022)
  • Suara Hati Istri: Aku Dipenjarakan Suamiku Demi Anakku (2022)
  • Kisah Nyata: Aku Menikahi Istri Pendusta (2022)
  • Suara Hati Istri: Kamera CCTV Membongkar Pengkhianatan Suamiku (2022)
  • Suara Hati Istri: Aku Seperti Berjalan Diatas Paku Sejak Suamiku Mengkhianatiku (2022)
  • Suara Hati Istri: Bodohnya Suamiku Menukar Berlian Dengan Batu Kali (2022)
  • Suara Hati Istri Spesial Ramadan: Aku Bagai ATM Berjalan Bagi Suamiku (2022)
  • Suara Hati Istri Spesial Ramadan: Pernikahanku Seperti Sandiwara (2022)
  • Suara Hati Istri: Aku Menikah Untuk Cari Bahagia, Tapi Yang Kudapat Malah Derita (2022)
  • Kisah Nyata: Topeng Palsu Pernikahan (2022)
  • Kisah Nyata: Ketika Seorang Suami Dianggap Sebelah Mata (2022)
  • Suara Hati Istri: Dia Suamiku Bukan Pacarmu (2022)
  • Kisah Nyata: Derita Hati Suami Bayaran (2022)
  • Suara Hati Istri: Derita Istri Yang Terbuang (2022)
  • Kisah Nyata: Pernikahan Tanpa Cinta Membuatku Jadi Suami Yang Hina (2022)
  • Suara Hati Istri: Pernikahanku Bagai Cermin Yang Retak (2022)
  • Suara Hati Istri: Dukaku Adalah Kebahagiaan Suamiku (2022)
  • Suara Hati Istri: Bagi Suamiku Berkhianat Adalah Bumbu - Bumbu Pernikahan (2022)
  • Kisah Nyata: Istriku Menikahiku Hanya Untuk Menceraikan Aku (2023)
  • Kisah Nyata: Aku Selalu Dianggap Tak Setia, Tapi Justru Istriku Yang Tak Setia (2023)
  • Pintu Berkah Spesial Ramadan: Ikhtiar Kakek Yang Berjuang Membahagiakan Cucunya (2023)
  • Pintu Berkah: Penderitaan Penjual Nasi Cokot Yang Dizalimi Keluarga Sendiri (2023)
  • Kisah Nyata: Rasa Bosan Dijadikan Alasan Istriku Untuk Menduakan Aku (2023)
  • Pintu Berkah: Kisah Taubatnya Perempuan Penggoda Yang Ingin Masuk Surga (2023)
  • Kisah Nyata: Sakit Hati Mendalam Penyebab Pernikahanku Hancur Berantakan (2024)

Nominasi dan Penghargaan

Tahun Penghargaan Kategori Karya yang dinominasikan Hasil
2020 Kiss Awards Aktris Suara Hati Istri Terkiss Suara Hati Istri Nominasi

Referensi

  1. ^ Danish, Aqeera (2020-09-03). "10 Potret Firstriana Aldila, Antagonis FTV yang Sukses Kuras Emosi". IDN Times. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2022-07-06. Diakses tanggal 2021-04-21. 

Pranala luar