American Gods (seri televisi)

Revisi sejak 19 Maret 2024 01.06 oleh Glorious Engine (bicara | kontrib) (←Membuat halaman berisi ''''''American Gods''''' adalah sebuah seri televisi Amerika Serikat yang dibuat untuk sebuah jaringan TV kabel premium, Starz. Seri tersebut diangkat dari sebuah novel berjudul sama yang ditulis oleh Neil Gaiman, dan diterbitkan pada tahun 2001. Film tersebut ditulis oleh Bryan Fuller dan Michael Green. Seri tersebut mula-mula ditayangkan pada tanggal 30 April 2017.<ref>{{cite web|url=https://duniaku.idntimes.com/film/internasional/radityadji/seri...')
(beda) ← Revisi sebelumnya | Revisi terkini (beda) | Revisi selanjutnya → (beda)

American Gods adalah sebuah seri televisi Amerika Serikat yang dibuat untuk sebuah jaringan TV kabel premium, Starz. Seri tersebut diangkat dari sebuah novel berjudul sama yang ditulis oleh Neil Gaiman, dan diterbitkan pada tahun 2001. Film tersebut ditulis oleh Bryan Fuller dan Michael Green. Seri tersebut mula-mula ditayangkan pada tanggal 30 April 2017.[1]

Referensi

sunting