Bendungan Keureuto

salah satu bendungan di dunia
Revisi sejak 29 Maret 2024 04.51 oleh Edogang1 (bicara | kontrib) (baru)
(beda) ← Revisi sebelumnya | Revisi terkini (beda) | Revisi selanjutnya → (beda)

Bendungan Keureuto yang terletak di kabupaten Aceh Utara, Aceh adalah sebuah bendungan yang terletak di provinsi NAD, di kabupaten/kota Aceh Utara. Bendungan ini direncanakan akan memiliki kapasitas sebesar 215.94M³diharapkandapat mengairi lahan seluas 9420 Ha, mengurangi debit banjir sebesar 610 M³/detik, menyediakan pasokan air baku sebesar 0,40M³/detik, dan menghasilkan listrik sebesar 5,00 MW [1].

Referensi

Pranala luar