Cinta Berakhir Bahagia
seri televisi Indonesia tahun 2024
Cinta Berakhir Bahagia adalah serial televisi Indonesia produksi MNC Pictures yang ditayangkan perdana 5 Maret 2024 pukul 19.45 WIB di RCTI.[1] Serial ini disutradarai oleh Doddy Djanas dan dibintangi oleh Angela Gilsha, Krisjiana Baharudin, dan Rendi Jhon.[2]
Cinta Berakhir Bahagia | |
---|---|
Genre | |
Skenario | Rebecca M |
Cerita | MNC Pictures |
Sutradara | Doddy Djanas |
Pemeran | |
Penggubah lagu tema | Melly Goeslaw |
Lagu pembuka | "Khanti" oleh Rossa |
Lagu penutup | "Khanti" oleh Rossa |
Penata musik | Joseph S. Djafar |
Negara asal | Indonesia |
Bahasa asli | Bahasa Indonesia |
Jmlh. musim | 1 |
Jmlh. episode | 34 |
Produksi | |
Produser eksekutif |
|
Produser |
|
Sinematografi | Denny Gompal |
Penyunting |
|
Pengaturan kamera | Multi-kamera |
Durasi | ±60 menit |
Rumah produksi | MNC Pictures |
Distributor | MNC Media |
Rilis asli | |
Jaringan | RCTI |
Rilis | 5 Maret 2024 sekarang | –
Sinopsis
Adisty (Angela Gilsha), gadis cantik yang menjadi tulang punggung keluarga, hampir menjadi pekerja seks komersial (PSK) untuk melunasi utang keluarganya.
Namun takdir mempertemukan dirinya dengan Pasha (Krisjiana Baharudin), pria terhormat dari keluarga kaya raya. Tanpa mereka ketahui bahwa keduanya adalah anak yang ditukar saat bayi. Apakah yang akan terjadi terhadap kehidupan Adisty dan Pasha?
Pemeran
- Angela Gilsha sebagai Adisty Putri
- Krisjiana Baharudin sebagai Pasha Pratama Wijaya
- Rendi Jhon sebagai Reno
- Laura Moane sebagai Ayu
- Hesti Putri sebagai Shinta/Desi
- Reza Pahlevi sebagai David
- Shirley Margaretha sebagai Anjani
- Lina Budiarti sebagai Ita
- Adila Fitri sebagai Michelle
- Elizabeth Christine sebagai Grece
- Keea Macleod sebagai Raka Yudha Satria
- Wiwid Razak sebagai Nania
- Cahya Kamila sebagai Sarah Amalia
- Diaz Ardiawan sebagai Dito
- Bianconeri sebagai Reno kecil
Lagu tema
Judul lagu | Penyanyi | Pencipta | Produksi |
---|---|---|---|
"Khanti" | Rossa | Melly Goeslaw | Inspire Music |
- Keterangan
Lagu tema utama
Distribusi daring
Serial ini juga didistribusikan di RCTI+ beberapa jam setelah penayangan.
Referensi
- ^ Tedy, Ahmad (1 Maret 2024). "Layar Drama Indonesia terbaru RCTI Cinta Berakhir Bahagia segera tayang Krisjiana siap sapa warga Yogyakarta". Sindo. Diakses tanggal 5 Maret 2024.
- ^ "Angela Gilsha ungkap alasan Wajid tonton sinetron Cinta Berakhir Bahagia". Okezone. 4 Maret 2024. Diakses tanggal 5 Maret 2024.