Persami Maumere

klub sepak bola di Indonesia
Revisi sejak 13 Mei 2024 14.49 oleh InsidePitch 48 (bicara | kontrib) (Pranala luar)
(beda) ← Revisi sebelumnya | Revisi terkini (beda) | Revisi selanjutnya → (beda)

Persami (singkatan dari Persatuan Sepakbola Maumere Indonesia) adalah klub sepak bola Indonesia yang bermarkas di Stadion Gelora Samador, Maumere, Kabupaten Sikka, Nusa Tenggara Timur. Tim ini berkompetisi di Liga 3 Zona Nusa Tenggara Timur.

Persami
Nama lengkapPersatuan Sepakbola Maumere Indonesia
JulukanLaskar Nian Tana
Berdiri1958; 66 tahun lalu (1958)
StadionStadion Gelora Samador
Maumere, Sikka, Nusa Tenggara Timur
(Kapasitas: 3.000)
PemilikPSSI Kabupaten Sikka
KetuaIndonesia Cherry Newar[1]
ManajerIndonesia Gaudensius Nong Pio[2]
PelatihIndonesia Fredy M.B.W.[3]
LigaLiga 3
2022Perempat-final, (zona Nusa Tenggara Timur)
Kelompok suporterPersami Mania
Kostum kandang
Kostum tandang

Pendukung

sunting

Pendukung Persami Maumere dikenal dengan nama Persami Mania yang umumnya berdomisili di Kabupaten Sikka dan daerah sekitarnya.[4]

Referensi

sunting
  1. ^ "El Tari Memorial Cup 2022: Hujan Sambut Kontingen Persami Maumere dan Persada SBD". www.victorynews.id. Diakses tanggal 11 September 2022. 
  2. ^ "Berlatih di Lapangan Kodak, Persami Percaya Diri Menang Setiap Pertandingan". suluhnusa.com. Diakses tanggal 11 September 2022. 
  3. ^ "Persemi Maumere Bungkam Perseftim Flotim 1–0". rri.co.id. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2022-09-22. Diakses tanggal 11 September 2022. 
  4. ^ "Persami Mania Goncangkan Lapangan Umum Betun-Malaka". timorline.com. Diakses tanggal 11 September 2022. 

Pranala luar

sunting