Demon Slave
Seri manga
Demon Slave, atau Mato Seihei no Slave (Jepang: 魔都精兵のスレイブ , Hepburn: Mato Seihei no Sureibu), adalah sebuah seri manga yang ditulis oleh Takahiro dan diilustrasikan Yohei Takemura. Diserialkan oleh Shueisha di Shōnen Jump+ pada program darin sejak Januari 2019. Sebuah adaptasi anime digarap Seven Arcs dan mulai Januari hingga Maret 2024.
Demon Slave | |
魔都精兵のスレイブ (Mato Seihei no Sureibu) | |
---|---|
Genre | |
Manga | |
Pengarang | Takahiro |
Ilustrator | Yohei Takemura |
Penerbit | Shueisha |
Penerbit bahasa Inggris | |
Imprint | Jump Comics+ |
Majalah | Shōnen Jump+ |
Demografi | Shōnen |
Terbit | 5 Januari, 2019 – sekarang |
Volume | 15 |
Seri anime | |
Sutradara |
|
Produser |
|
Skenario | Yasuhiro Nakanishi |
Musik | Kohta Yamamoto |
Studio | Seven Arcs |
Pelisensi | Sentai Filmworks |
Saluran asli | |
Tayang | 4 Januari, 2024 – sekarang |
Episode | 12 |
Karakter
- Yuuki Wakura (和倉 優希 , Wakura Yūki)
- Pengisi suara: Yūya Hirose
- Protagonis yang berperan sebagai manajer asrama. Dia sebelumnya siswa sekolah menengah tahun ketiga, namun memasuki ibukota iblis setelah memasuki gerbang yang muncul. Meskipun dia peduli pada semua wanita, dia sama sekali tidak menunjukkan ketertarikan secara romantis pada mereka.
- Kyouka Uzen (羽前 京香 , Uzen Kyōka)
- Pengisi suara: Akari Kitō
- Dia menyelamatkan Yuuki setelah dia tiba di dimensi lain. Dia adalah satu-satunya yang selamat dari sebuah insiden. Dia secara teratur memberikan hadiah kepada Yuuki sebagai bagian dari hubungan "budak" mereka.
- Himari Azuma (東 日万凛 , Azuma Himari)
- Pengisi suara: Yume Miyamoto[3]
- Shushu Suruga (駿河 朱々 , Suruga Shushu)
- Pengisi suara: Mari Hino[3]
- Nei Ōkawamura (大川村 寧 , Ōkawamura Nei)
- Pengisi suara: Hina Tachibana[3]
- Tenka Izumo (出雲 天花 , Izumo Tenka)
- Pengisi suara: Maaya Uchida[4]
- Yachiho Azuma (東 八千穂 , Azuma Yachiho)
- Pengisi suara: Nene Hieda[4]
- Sahara Wakasa (若狭 サハラ , Wakasa Sahara)
- Pengisi suara: Reina Ueda[4]
- Aoba Wakura (和倉 青羽 , Wakura Aoba)
- Pengisi suara: Tomori Kusunoki[5]
- Koko Zenibako (銭函 ココ , Zenibako Koko)
- Pengisi suara: Sayaka Senbongi[5]
- Naon Yuno (湯野 波音 , Yuno Naon)
- Pengisi suara: Rina Hidaka[5]
Referensi
- ^ "Critique Vol.1 Demon Slave - Manga". manga-news.com (dalam bahasa Prancis). March 5, 2021. Diarsipkan dari versi asli tanggal June 1, 2022. Diakses tanggal May 19, 2022.
- ^ Chapman, Paul (October 16, 2022). "Chained Soldier TV Anime Reveals OP Theme Song Performer". Crunchyroll. Diarsipkan dari versi asli tanggal October 23, 2022. Diakses tanggal October 23, 2022.
- ^ a b c Pineda, Rafael Antonio (December 18, 2021). "Mato Seihei no Slave Anime Casts Yume Miyamoto, Mari Hino, Hina Tachibana". Anime News Network. Diarsipkan dari versi asli tanggal December 18, 2021. Diakses tanggal December 18, 2021.
- ^ a b c Pineda, Rafael Antonio (March 27, 2022). "Chained Soldier Anime Adds 3 Cast Members". Anime News Network. Diarsipkan dari versi asli tanggal March 27, 2022. Diakses tanggal March 27, 2022.
- ^ a b c Hodgkins, Crystalyn (December 17, 2022). "Chained Soldier Anime's 1st Promo Video Reveals 3 More Cast Members". Anime News Network. Diarsipkan dari versi asli tanggal December 17, 2022. Diakses tanggal December 17, 2022.
Pranala luar
- Official manga website at Shōnen Jump+ (dalam bahasa Jepang)
- Official anime website (dalam bahasa Jepang)
- Demon Slave (manga) di ensiklopedia Anime News Network (dalam bahasa Inggris)