Museum Sudirman

Rumah Dinas TNI AD, sebagai rumah singgah Jendral Sudirman hingga wafat, diresmikan sebagai museum tahun 1975 oleh Bp. Soepardjo Rustam
Revisi sejak 20 Mei 2024 17.41 oleh Iripseudocorus (bicara | kontrib) (Merintis artikel museum di Indonesia #1lib1ref #1lib1refID)
(beda) ← Revisi sebelumnya | Revisi terkini (beda) | Revisi selanjutnya → (beda)

Museum Sudirman, dikenal juga sebagai Museum Sudirman Magelang, merupakan bangunan yang pernah menjadi rumah singgah perwira dan kini menyimpan sejarah hidup, dan koleksi peninggalan Jenderal Sudirman baik berupa barang asli maupun replika [1].

Museum ini terletak di Jl. Ade Erma Suryani No. C7, Kelurahan Potrobangsan, Kecamatan Magelang Utara, Kota Magelang. Masyarakat umum dapat mengunjungi museum ini secara gratis setiap hari, mulai pukul 8 pagi hingga pukul 3 sore[1].

Referensi

  1. ^ a b Susanto, Eko. "Rumah di Magelang Ini Jadi Tempat Terakhir Jenderal Sudirman". detikTravel. Diakses tanggal 2024-05-20.