Metrum (puisi)
Artikel ini perlu diwikifikasi agar memenuhi standar kualitas Wikipedia. Anda dapat memberikan bantuan berupa penambahan pranala dalam, atau dengan merapikan tata letak dari artikel ini.
Untuk keterangan lebih lanjut, klik [tampil] di bagian kanan.
|
Metrum (bahasa Latin: metrum), juga disebut sebagai meter, adalah sebuah istilah dalam ilmu kesusastraan yang mendeskripsikan pola bahasa dalam sebuah baris puisi. Metrum juga bisa didefinisikan sebagai satuan irama yang ditentukan oleh jumlah dan tekanan suku kata dalam setiap baris puisi.[1] Kaidah metrum berbeda-beda antara bahasa dan tradisi.
Referensi
- ^ Kridalaksana, Harimurti (1982). Kamus Linguistik. Jakarta: PT Gramedia. hlm. 107.