Lekitos

jenis wadah wewangian Yunani Kuno

Lekitos (bahasa Yunani Kuno: λήκυθος) adalah sejenis bejana Yunani Kuno yang digunakan untuk menyimpan minyak, khususnya minyak zaitun.

Hipnos dan Tanatos menggotong keluar jenazah Sarpedon dari palagan Troya, gambar hiasan pada sebuah lekitos latar putih], sekitar tahun 440 Pramasehi
Sebuah lekitos "gagrak Kerch" bercorak merah (terakota) menampilkan gambar nimfe bermain bekel dengan satiros, serta Afrodite diapit dua Eros yang tampak sedang menyerahkan bumban dafnah kemenangan kepada si nimfe dan seorang pemuda, sekitar tahun 350 Pramasehi
Sebuah lekitos gagrak Gnathia menampilkan gambar Eros bermain bola, seni lukis jambangan Apulia, perempat ketiga abad ke-4 Pramasehi