Amy Qanita

pemeran perempuan asal Indonesia
Revisi sejak 9 Juli 2024 08.23 oleh Henri Aja (bicara | kontrib) (cleanup: + rm non-notable subjects; fixed infobox)

Hj. Amy Rahmiwati Qanita (lahir 14 Desember 1964) adalah seorang pembawa acara berkebangsaan Indonesia.

Amy Qanita
LahirAmy Rahmiwati Qanita
14 Desember 1964 (umur 60)
Bandung, Jawa Barat, Indonesia
Nama lain
  • Amy Qanita
  • Mama Amy
Pekerjaan
Tahun aktif2016–sekarang
Suami/istri
Munawar Ahmad
(m. 1986; meninggal 2006)
Anak3
Instagram: amy_r_qanita Modifica els identificadors a Wikidata

Keluarga

Amy menikah dengan Munawar Ahmad pria memiliki keturunan Pakistan-Indonesia pada 6 April 1986 dikaruniai 3 orang anak, yakni Raffi Ahmad, Nisya Ahmad dan Nanaz Ahmad. Ia adalah mertua dari Nagita Slavina dan Ritchie Ismail yang lebih berprofesi aktor dan penyanyi.

Acara TV

Pranala luar