Tale of the Rally

film tahun 2014
Revisi sejak 13 Juli 2024 08.05 oleh Nuguseo (bicara | kontrib)
(beda) ← Revisi sebelumnya | Revisi terkini (beda) | Revisi selanjutnya → (beda)

Tale of the Rally (Hanzi: 龟兔再跑) adalah film animasi komedi keluarga Tiongkok tahun 2014 yang disutradarai oleh Zheng Chongxin. Film ini dirilis pada 6 September 2014.[1]

Tale of the Rally
SutradaraZheng Chongxin
Tanggal rilis
  • 6 September 2014 (2014-09-06)
Durasi82 menit
NegaraTiongkok
BahasaMandarin
Pendapatan
kotor
US$1,46 juta (Tiongkok)

Pengisi suara

sunting
  • Zhang Lin
  • Yan Yanzi
  • Li Tuan
  • Zu Qing
  • Liu Hongyun
  • Deng Yuting
  • Zhao Na
  • Gao Quansheng

Box office

sunting

Film ini mendapat penghasilan sebesar US$1,46 juta di box office Tiongkok.[2]

Referensi

sunting
  1. ^ 龟兔再跑 (2014). movie.douban.com (dalam bahasa Chinese). douban.com. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2023-04-05. Diakses tanggal September 15, 2014. 
  2. ^ "Weekly box office 08/09/2014 - 14/09/2014". english.entgroup.cn. EntGroup Inc. Diarsipkan dari versi asli tanggal October 6, 2014. Diakses tanggal September 15, 2014.