PSDS Deli Serdang
Persatuan Sepak Bola Deli Serdang (atau dikenal dengan sebutan PSDS Deli Serdang) adalah sebuah klub sepak bola Indonesia yang berbasis di Kabupaten Deli Serdang, Sumatera Utara. Klub ini didirikan pada tahun 1958, dan juga mempunyai julukan Traktor Kuning. Markas klub ini berada di Stadion Baharuddin Siregar yang terletak di Kecamatan Lubuk Pakam.
Nama lengkap | Persatuan Sepak Bola Deli Serdang | ||
---|---|---|---|
Julukan | Traktor Kuning | ||
Berdiri | 1 October 1920 1 October 1958 Sebagai (PSDS) Persatuan sepakbola Deli Serdang | Sebagai (DVB) Deli Voetbal Bond ||
Stadion | Stadion Baharuddin Siregar (Kapasitas: 15.000) | ||
Pemilik | Pemerintah Kabupaten Deli Sedang | ||
CEO | H.Khoirum Rijal | ||
Manajer | Herman Sagita | ||
Pelatih | Imam Faisal | ||
Asisten Pelatih | Lowong | ||
Dokter Tim | dr. Boby Herianto Bangun, SH, MH | ||
Liga | Liga 3 | ||
2023-2024 | Peringkat 3 Grub B Play-off, degradasi Liga 3 | ||
Kelompok suporter |
| ||
|
Prestasi
- Juara Divisi 1 1986-1987
- Runner Up Divisi 1 2004
- Juara Piala Soeratin Nasional 2012
- Juara Piala Soeratin Provinsi Sumatera Utara 2016
- 16 Besar Piala Soeratin Nasional 2016
- Juara Liga 3 Provinsi Sumatera Utara 2017
- 16 Besar Liga 3 Nasional 2017
- Juara Liga 3 Provinsi Sumatera Utara 2018
- Juara 3 Liga 3 Provinsi Sumatera Utara 2019
- Juara Piala Soeratin Provinsi Sumatera Utara 2019
- Juara Liga 3 Provinsi Sumatera Utara 2021
Pemain
- Per 22.54, Senin, 25 November, 2024 (UTC).
Catatan: Bendera menunjukkan tim nasional sesuai dengan peraturan FIFA. Pemain dapat memiliki lebih dari satu kewarganegaraan non-FIFA.
|
|
Referensi