Gangguan bisu selektif

Revisi sejak 12 Agustus 2024 18.25 oleh Hariadhi (bicara | kontrib) (←Membuat halaman berisi ''''Gangguan bisu selektif''' atau dikenal juga dalam Bahasa Inggrisnya '''selective mutism disorder''' adalah kondisi seseorang mendadak tidak mampu bicara dalam situasi tertentu saja, , misalnya di depan banyak orang atau dengan orang yang jarang ditemui. Walaupun semua rentang umur bisa mengalami hal ini, namun biasanya dialami oleh anak-anak usia 2-4 tahun.<ref>[https://www.alodokter.com/selective-mutism-gangguan-kecemasan-yang-ditandai-dengan-kesulitan-berbic...')
(beda) ← Revisi sebelumnya | Revisi terkini (beda) | Revisi selanjutnya → (beda)

Gangguan bisu selektif atau dikenal juga dalam Bahasa Inggrisnya selective mutism disorder adalah kondisi seseorang mendadak tidak mampu bicara dalam situasi tertentu saja, , misalnya di depan banyak orang atau dengan orang yang jarang ditemui. Walaupun semua rentang umur bisa mengalami hal ini, namun biasanya dialami oleh anak-anak usia 2-4 tahun.[1]

  1. ^ Selective mutism, gangguan kecemasan yang ditandai dengan kesulitan bicara. dari situs alodokter