Metode Jakarta

buku karya Vincent Bevins
Revisi sejak 13 Agustus 2024 09.17 oleh Rere Rayendra (bicara | kontrib) (←Membuat halaman berisi '{{Short description|2020 book by Vincent Bevins}} {{Use dmy dates|date=March 2024}} {{Infobox book | name = Metode Jakarta | title_orig = | translator = | image = | caption = | author = Vincent Bevins | illustrator = | cover_artist = | country = | language = English | series = | genre = | publisher = PublicAffairs | release_date = 2020 | media_type = Print | pages = 320 | isbn...')
(beda) ← Revisi sebelumnya | Revisi terkini (beda) | Revisi selanjutnya → (beda)

Metode Jakarta: Amerika Serikat, Pembantaian 1965, dan Dunia Global Kita Sekarang adalah buku sejarah-politik oleh jurnalis Amerika Serikat dan penulis Vincen Bevins. Buku ini menjelaskan mengenai dukungan pemerintah federal Amerika Serikat dalam pembantaian anti-komunis di seluruh dunia dan dampaknya dari masa Perang Dingin hingga masa kini. Judul buku mereferensi Pembantaian di Indonesia 1965–1966 ketika diestimasi satu juga manusia dibunuh dalam usaha untuk menghancurkan gerakan politik sayap-kiri di Indonesia.

Metode Jakarta
PengarangVincent Bevins
BahasaEnglish
PenerbitPublicAffairs
Tanggal terbit
2020
Jenis mediaPrint
Halaman320
ISBNISBN 978-1541742406

Metode Jakarta menjelaskan replikasi strategi pembunuhan masal, dan reformasi perekonomian yang terjadi di Amerika Latin, Asia, dan wilayah lainnya.[1][2] Pembantain di Indonesia oleh militer Indonesia yang didukung Amerika Serikat dianggap sangat sukses dalam menghancurkan politik sayap-kiri dan liberalisasi perekonomian dimana "Jakarta" menjadi kata yang digunakan ketika kebijakan serupa dilakukan di negara-negara lain dengan dukungan Amerika Serikat.[3][4]

Referensi

  1. ^ Bevins, Vincent (29 May 2020). "Opinion | The 'Liberal World Order' Was Built With Blood". The New York Times. 
  2. ^ Pagliarini, Andre (5 June 2020). "Where America Developed a Taste for State Violence". The New Republic. Diakses tanggal 25 July 2020. 
  3. ^ "Lifting the veil on 1965 mass murder of Indonesian communists". South China Morning Post (dalam bahasa Inggris). 28 June 2020. 
  4. ^ "Vincent Bevins: The 'Mass Murder Program' Behind America's Rise to Power". Scheerpost. 2 June 2020. Diakses tanggal 15 February 2021.