Ayala Tower One

Revisi sejak 7 September 2024 13.36 oleh GadingRuncing (bicara | kontrib) (baru memperbaiki sebuah kata, dan menambahkan pranala)

Ayala Tower One (atau juga disebut Tower One & Exchange Plaza) adalah salah satu pencakar langit tertinggi di Filipina yang berlokasi di Distrik Pusat Bisnis Makati, memiliki ketinggian 150 meter (520 kaki), dan 35 lantai di atas tanah.[1]

Tower One & Exchange Plaza
Berkas:2017-12-01-Ayala Tower One.jpg
Peta
Informasi umum
StatusRampung
Jenisoffice
Lokasi6767 Ayala Avenue corner Paseo de Roxas, Makati, Philippines
Koordinat14°33′23.27″N 121°1′20.44″E / 14.5564639°N 121.0223444°E / 14.5564639; 121.0223444
Mulai dibangun1993
Rampung1996
PemilikAyala Corporation
Tuan tanahAyala Property Management Corporation
Tinggi
Atap160 m (524,93 ft)
Data teknis
Jumlah lantai35 above ground
Lift15
Desain dan konstruksi
ArsitekSkidmore, Owings and Merrill, LLP
PengembangAyala Land, Inc.
Teknisi strukturAromin & Sy + Associates, Inc.
Kontraktor utamaD.M. Consunji, Inc. (DMCI), Local Architect of Record: Leandro V. Locsin & Partners
Referensi
[2][3][4]

Lokasi

Gedung tersebut berlokasi di sudut Ayala Avenue dan Paseo de Roxas, dan dekat markas besar Bank of the Philippine Islands.

Sejarah

Gedung ini didirikan sebagai tanggapan atas perpindahan Bursa Efek Filipina dari kota Makati ke menara barat dari gedung Tektite Towers di Ortigas Center. Sebuah perusahaan real estate, Ayala Land, berharap Bursa Efek Filipina akan mempertimbangkan rencana, tetapi upayanya tidak berhasil menjaga bursa efek secara eksklusif di kota Makati karena Bursa Efek Filipina pada akhirnya memutuskan untuk memiliki dua lantai perdagangan di Makati dan di Ortigas Center.[5]

Berkas:Ph-mm-makati-makati cbd-ayala ave.-paseo de roxas-ayala tower one (2015) 01.JPG
Foto Ayala Tower One yang diambil pada pagi hari.

Referensi

  1. ^ "Ayala Tower One and Exchange Plaza". 2021-04-12. Diakses tanggal 2024-09-07. 
  2. ^ "List of Makati Projects" (PDF). Diarsipkan dari versi asli (PDF) tanggal June 11, 2007. Diakses tanggal October 24, 2008. 
  3. ^ D.M. Consunji, Inc. Signature Projects - Ayala Triangle
  4. ^ Aromin & Sy + Associates, Inc. Projects - Ayala Tower Diarsipkan March 6, 2009, di Wayback Machine.
  5. ^ "Ayala Tower 1, Makati". web.archive.org. 2006-11-18. Diakses tanggal 2024-09-07.