Grand Prix F1 Afrika Selatan 1962

balap Formula Satu tahun 1962
Revisi sejak 29 September 2024 02.16 oleh Medelam (bicara | kontrib)

Grand Prix F1 Afrika Selatan 1962 adalah sebuah balapan Formula Satu yang diselenggarakan di Prince George Circuit pada tanggal 29 Desember 1962. Balapan ini merupakan balapan ke-9 dalam musim 1962. Balapan ini dimenangkan oleh Graham Hill.

Hasil

Pos No Pembalap Tim Lap Waktu/Tersingkir Grid Poin
1 3   Graham Hill BRM 82 2:08:03.3 2 9
2 8   Bruce McLaren Cooper-Climax 82 + 49.8 8 6
3 9   Tony Maggs Cooper-Climax 82 + 50.3 6 4
4 10   Jack Brabham Brabham-Climax 82 + 53.8 3 3
5 11   Innes Ireland Lotus-Climax 81 + 1 putaran 4 2
6 20   Neville Lederle Lotus-Climax 78 + 4 putaran 10 1
7 4   Richie Ginther BRM 78 + 4 putaran 7  
8 18   John Love Cooper-Climax 78 + 4 putaran 12  
9 5   Bruce Johnstone BRM 76 + 6 putaran 17  
10 14   Ernie Pieterse Lotus-Climax 71 + 11 putaran 13  
11 15   Carel Godin de Beaufort Porsche 70 Sistem bahan bakar 16  
Ret 1   Jim Clark Lotus-Climax 62 Kebocoran oli 1  
Ret 21   Doug Serrurier LDS-Alfa Romeo 62 Radiator 14  
Ret 7   Roy Salvadori Lola-Climax 56 Kebocoran bensin 11  
Ret 22   Mike Harris Cooper-Alfa Romeo 31 Bearing roda 15  
Ret 6   John Surtees Lola-Climax 26 Mesin 5  
Ret 2   Trevor Taylor Lotus-Climax 11 Girboks 9  
WD 12   Gary Hocking Lotus-Climax Meninggal dunia sebelum balapan
WD 16   Syd van der Vyver Lotus-Climax Mobil rusak
WD 17   Tony Settember Emeryson-Climax
WD 19   Sam Tingle Lotus-Climax Tidak berpartisipasi
Sumber:[1]

Referensi

  1. ^ "1962 South African Grand Prix". formula1.com. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2 Desember 2014. Diakses tanggal 20 September 2015. 

Pranala luar

  • Entri pada situs web Formula Satu.


Seri sebelumnya:
Grand Prix F1 Amerika Serikat 1962
Kejuaraan Dunia Formula Satu
musim 1962
Seri selanjutnya:
Grand Prix F1 Monako 1963
Tahun sebelumnya:
Grand Prix F1 Afrika Selatan 1961
Grand Prix Afrika Selatan Tahun selanjutnya:
Grand Prix F1 Afrika Selatan 1963