Tomie Ōhara

penulis Jepang
Revisi sejak 30 November 2024 05.19 oleh Devi 4340 (bicara | kontrib) (Menambah Kategori:Novelis Jepang menggunakan HotCat)

Tomie Ōhara (大原 富枝) adalah novelis asal Jepang.

Infobox orangTomie Ōhara

Edit nilai pada Wikidata
Nama dalam bahasa asli(ja) 大原富枝 Edit nilai pada Wikidata
Biografi
Kelahiran28 September 1912 Edit nilai pada Wikidata
Prefektur Kōchi Edit nilai pada Wikidata
Kematian27 Januari 2000 Edit nilai pada Wikidata (87 tahun)
Rissho Kosei-kai Kosei Hospital (en) Terjemahkan Edit nilai pada Wikidata
Data pribadi
PendidikanQ11672376 Terjemahkan Edit nilai pada Wikidata
Kegiatan
Pekerjaannovelis, penulis Edit nilai pada Wikidata

Latar belakang

Tomie Ōhara lahir pada tanggal 28 September 1912 di Kochi, Shikoku, Jepang. Ayahnya merupakan kepala sekolah dasar. Ibunya meninggal ketika Ōhara berusia 10 tahun. Ōhara menempuh pendidikan di Kochi Women Teacher’s College dari tahun 1927 hingga 1930. Ia pernah tinggal di sanatorium selama delapan tahun dari tahun 1930 hingga 1938 karena penyakit tuberkulosis.[1]

Referensi

Catatan kaki

  1. ^ Schierbeck 1994, hlm. 100.

Daftar pustaka